UT-Faculty of Law: Recent submissions
Now showing items 461-480 of 6214
-
Pertanggungjawaban Pidana Dalam Tindak Pidana Kekerasan Seksual Terhadap Anak Tiri (Putusan Nomor: 48/Pid.B/2019/PN.Prn)
(Fakultas Hukum, 2023-05-15)Setiap tahun perempuan di Indonesia mengalami pelecehan seksual yang dapat menyebabkan mereka hamil tanpa disengaja, tindak pidana pelecehan seksual atau pemerkosaan terdapat masalah yang dapat dianalisis penulis yaitu ... -
Perjanjian Alih Debitur dalam Pemberian Kredit Pemilikan Rumah (KPR) oleh Lembaga Perbankan dengan Jaminan Hak Tanggungan
(Fakultas Hukum, 2010-02-28)Perjanjian alih debitur merupakan suatu perjanjian pengalihan hutang dari debitur lama kepada debitur baru yang dibuat secara tertulis dihadapan notaris. Peristiwa pengalihan debitur dapat terjadi di dalam kehidupan ... -
Putusan Pemidanaan dalam Perkara Tindak Pidana Membantu Menyediakan Pornografi Anak (Studi Putusan Nomor : 517/Pid.Sus/2018/PN.Bdg)
(Fakultas Ilmu Hukum, 2023-03-01)Penelitian ini bertujuan untuk Pertama, menganalisis kesesuaian amar putusan Pengadilan Negeri Bandung Nomor 517/Pid.Sus/2018/Pn.Bdg mengenai tindak pidana membantu menyediakan pornografi anak dengan berdasarkan fakta ... -
Penggelapan Dalam Jabatan Yang Didalamnya Terdapat Pemalsuan Surat (Putusan nomo: 780/Pid.B/Pn.Sda)
(Fakultas Hukum, 2023-05-23)Lembaga kejaksaan merupakan salah satu lembaga yang aktif dalam bidang penuntutan. Sebagai contoh seseorang yang akan diajukan dalam persidangan maka harus didasari dengan adanya surat dakwaan. Surat dakwaan adalah surat ... -
Pemungutan Pajak Reklame Sebagai Upaya Peningkatan Pendapatan Asli Daerah Kota Surabaya
(Fakultas Hukum, 2022-12-12)Pengelolaan keuangan daerah Kota Surabaya saat ini dikelola oleh suatu badan yang disebut oleh Badan Pengelolaan Keuangan dan Pajak Daerah Kota Surabaya yang mengelola Sembilan jenis pajak, salah satunya adalah pajak ... -
Perlindungan Hukum Terhadap Konsumen Atas Kerugian Akibat Pengambilan Paksa Kendaraan Bermotor Oleh Debt Collector
(Fakultas Hukum, 2023-02-02)Perusahaan pembiayaan konsumen di Indonesia berkembang dengan sangat pesat karena tingkat kebutuhan masyarakat akan suatu barang yang tinggi. Pada saat ini fidusia sangat populer dikalangan masyarakat. Tingginya minat ... -
Problematika Ancaman Sanksi Pidana Pelaku Perdagangan Anak Yang Mengakibatkan Eksploitasi Seksual
(Fakultas Hukum, 2023-05-22)Indonesia merupakan negara yang rawan akan kejahatan eksploitasi dan perdagangan anak, sehingga dibentuklah Undang-Undang Perlindungan Anak (UUPA) untuk melindungi anak dari berbagai macam kejahatan seperti penculikan, ... -
Penggunaan Tanpa Hak Foto Pribadi Artis dalam Media Sosial Instagram untuk Kepentingan Komersial
(FAKULTAS HUKUM, 2023-01-31)Media sosial adalah sarana komunikasi yang memudahkan penggunanya untuk berinteraksi, serta penggunanya dapat berbagi hasil karya/ciptaannya baik berupa tulisan, gambar, video, musik, dan lain-lain seperti instagram. ... -
Perlindungan Konsumen Terhadap Penjualan Makanan Siap Saji Melalui Layanan Pesan Antar Yang Menggunakan Merek Dagang Orang Lain Tanpa Izi
(Fakultas Hukum, 2023-04-03)Di era globalisasi saat ini teknologi berkembang sangat pesat. Persaingan di dunia bisnis juga semakin ketat salah satunya dalam hal jual beli. Kegiatan jual beli yang awalnya dilakukan secara tatap muka langsung, saat ... -
Kepastian Hukum Pengaturan Penolakan Ganti Rugi Pengadaan Tanah untuk Kepentingan Umum
(Fakultas Hukum, 2023-01-13)Tanah merupakan sumber daya alam yang sangat penting bagi kelangsungan hidup dan kesejahteraan manusia, yang mana juga merupakan salah satu unsur kekayaan nasional yang dibutuhkan oleh masyarakat baik secara kolektif maupun ... -
Perlindungan Hukum terhadap Konsumen Atas Jual Beli Telepon Seluler Rekondisi
(Fakultas Hukum, 2022-12-29)Industri perekonomian di Indonesia, khususnya dalam bidang perdagangan nasional seiring berjalannya waktu memiliki perkembangan yang sangat pesat. Hal ini dipicu oleh adanya peran pasar bebas yang mana dapat mendukung ... -
Analisis Putusan Lepas dari Segala Tindakan Hukum terhadap Dokter dalam Tindak Pidana Pencabulan (Studi Putusan Nomor 114/Pid.Sus/2021/PN.Idi)
(Fakultas Hukum, 2023-01-06)Praktik kedokteran dilakukan oleh seorang dokter untuk memberikan bantuan terhadap pasien berupa pelayanan medis yang dilakukan secara individual. Saat melakukan tindakan medis seorang dokter dapat melakukan kesalahan ... -
Kebijakan Sanksi Tindakan Rehabilitasi terhadap Penyalahguna Narkotika ditinjau dari Perspektif Tujuan Pemidanaan
(Fakultas Hukum, 2023-03-13)Sanksi tindakan rehabilitasi termasuk dalam kebijakan hukum pidana dengan sarana penal yang merupakan kesatuan dalam sistem hukum pidana. Suatu sistem selalu memiliki tujuan tertentu (purposive system atau teleological ... -
Kewenangan BPSK dalam Penyelesaian Sengketa Wanprestasi Atas Perjanjian Jual Beli Perumahan Medan Resort City (Studi Putusan Nomor 49/Pdt.SUS-BPSK/2022/PN MDN)
(Fakultas Hukum, 2023-03-10)Hubungan jual beli antara konsumen dan pelaku usaha menghadirkan sebuah perikatan yang menghasilkan sebuah perjanjian yang mana kedua belah pihak memiliki kewajiban untuk memenuhi prestasi atas perjanjian itu agar tidak ... -
Mediasi Penal Sebagai Alternatif Penyelesaian Perkara Kekerasan dalam Rumah Tangga di Luar Pengadilan
(Fakultas Hukum, 2023-03-07)Tindak pidana Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) merupakan tindak pidana yang terjadi dalam lingkup rumah tangga, dimana sebagian besar korbannya adalah seorang wanita/istri. Peradilan pidana selalu menjadi ‘senjata utama’ ... -
Penjatuhan Restitusi yang Dibebankan Negara dalam Kasus Kekerasan Seksual Anak
(Fakultas Hukum, 2022-12-21)Pelecehan seksual ditahun sekarang semakin marak dan semakin bertambah meningkat di setiap tahunnya. Pusat Data dan Informasi (Pusdatin) Komnas Anak menerima 2.898 TOTAL kekerasan terhadap anak. Dari 2.898 total persoalan, ... -
Kelalaian Perusahaan Pertambangan Galian C Terhadap Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan di Kota Palu (Studi Putusan Nomor: 6/Pdt.G/2020/PN Pal).
(Fakultas Hukum, 2022)Skripsi ini dilatar belakangi oleh Sebelum masuknya PT. Risgun Perkara Abadi, PT. Sirtu Karya Utama, dan PT. Watu Meriba Jaya di kelurahan watusampu dan kelurahan buluri Kecamatan Ulujadi Kota Palu, sumber-sumber penghidupan ... -
Penerapan Metode Criminal Profiling dalam Proses Penyidikan Tindak Pidana
(Fakultas Hukum, 2022-12-27)Hukum pidana yang berlaku saat ini telah diatur dalam Kitab Undang – Undang Hukum Pidana (KUHP), yang di dalamnya mengatur segala perbuatan yang dilarang oleh negara, cara dan kapan tindakan tersebut dilakukan sehingga dapat ... -
Pertanggungjawaban Perusahaan Logistik JNE Express atas Kerugian Konsumen Akibat Terbakarnya Armada Pengangkut yang Mengakibatkan kerusakan Barang Konsumen
(Fakultas Hukum, 2023-01-19)Perputaran perekonomian di indonesia sangatlah besar selain itu indonesia merupakan pasar yang sangat potensial bagi para pelaku bisnis. Indonesia mempunyai daya pikat yang berbentuk kawasan melimpah sehingga banyak didatangi ... -
Perlindungan Hukum Terhadap Hilangnya Saldo Tabungan Nasabah PT. Bank BRI (Persero) Tbk. Akibat Kartu ATM yang Tersangkut Mesin ATM (Studi Putusan No. 7/Pdt.G.S/2020/PN Bna)
(Fakultas Hukum, 2023-01-09)Berkembangnya ilmu dan teknologi di era globalisasi juga terjadi di sistem perbankan. Hal tersebut mengharuskan pihak bank untuk lebih efektif dalam memberikan pelayanan terhadap masyarakat guna mendapatkan kepercayaan ...