UT-Faculty of Engineering: Recent submissions
Now showing items 221-240 of 4097
-
Evaluasi Pengelolaan Limbah B3 di PT X Berdasarkan Permen LHK No 6 Tahun 2021
(Fakultas Teknik, 2024-05-28)PT X merupakan perusahaan swasta nasional yang bergerak dibidang agroindustri sayuran beku dengan komoditas utama kedelai jepang atau edamame. Perusahaan tersebut memproduksi sayuran beku yang memiliki proses produksi dari ... -
Desain Monitoring Hybrid Power System Menggunakan Grafana dengan Komunikasi D-Bus
(Fakultas Teknik, 2023-06-19)Energi dari matahari tidak ada habisnya sehingga memiliki potensi yang cukup besar untuk dimanfaatkan, khususnya di Indonesia yang memiliki radiasi matahari paling tinggi. Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) merupakan ... -
Optimasi Kecepatan Drum terhadap Efisiensi Mesin Roasting Kapasitas 1 KG
(Fakultas Teknik, 2023-07-10)Coffee itself is a plant with great potential to advance the welfare of the people of Jember in the economic field.. The quality of coffee products resulting from the roasting process is always associated with a coffee ... -
Pengaruh Variasi Jarak Dan Diameter Nozzle terhadap Kekasaran dan Kekerasan Permukaan pada Plasma Arc Cutting dengan Bahan Baja St 37
(Fakultas Teknik, 2023-07-14)Proses pemotongan merupakan salah satu proses yang sering digunakan dalam dunia manufaktur untuk menghasilkan suatu produk yang diinginkan. Dengan kemajuan teknologi manufaktur saat ini telah memungkinkan untuk membuat ... -
Pengaruh Variasi Jarak dan Diameter Nozzle Terhadap Kekerasan dan Kekasaran Permukaan Baja Aisi 1045 pada Proses Plasma Arc Cutting
(Fakultas Teknik, 2023-07-17)Proses pemotongan merupakan salah satu proses yang sering digunakan dalam dunia manufaktur untuk menghasilkan suatu produk yang diinginkan. Dengan kemajuan teknologi manufaktur saat ini telah memungkinkan untuk membuat ... -
Efektivitas Adsorben Arang Aktif Ampas Kopi dalam Mengurangi Kadar Warna pada Limbah Cair Batik
(Fakultas Teknik, 2024-05-29)Industri batik di Kabupaten Jember mulai berkembang dengan pesat, hal ini ditandai dengan semakin maraknya industri batik baik yang telah terdaftar pada Kemenperin maupun skala UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah). Hal ... -
Kajian Teknis Tingkat Sedimentasi SUMP PIT 4 PT Cipta Kridatama Site Dizamatra Powerindo Menggunakan Pendekatan USLE dan Metode SDR
(Fakultas Teknik, 2024-05-29)Curah hujan dengan intensitas yang tinggi dapat mengakibatkan terjadinya erosi sehingga banyak sedimentasi yang mengendap di sump pit 4 PT Cipta Kridatama Site Dizamatra Powerindo. Oleh karena itu, perlu adanya ... -
Pra-Rancangan Pabrik 5-Hidriksimetilfurfural (5-HMF) dari Umbi Dahlia (Dahlia sp.) dengan Kapasitas Produksi 3000 Ton/Tahun
(Fakultas Teknik, 2023-07-17)5-Hidroksimetilfurfural (5-HMF) adalah bahan kimia yang dapat digunakan sebagai produk intermediet untuk banyak industry sebagai prekusor, resin, pelarut, bahan campuran polime rserta bahan bakar. HMF memiliki banyak ... -
Pra-Rancangan Pabrik 5-Hidroksimetilfurfural (5-HMF) Dari Umbi Dahlia (Dahlia sp) dengan Kapasitas Produksi 3000 ton/tahun
(Fakultas Teknik, 2023-07-17)5-Hidroksimetilfurfural (5-HMF) adalah bahan kimia yang dapatdigunakansebagaiprodukintermedietuntukbanyakindustrisebagaiprekusor, resin, pelarut, bahan campuranpolimerserta bahan bakar. HMF memilikibanyakkeunggulankarena ... -
Prarancangan Pabrik γ-Valerolactone (Gvl) dari Ampas Tebu dengan Kapasitas 15.244 Ton/Tahun
(Teknik, 2023-07-26)Energi yang berasal dari biomassa memiliki banyak keuntungan, seperti sumber yang melimpah dan harga yang terjangkau. Limbah biomassa dapat digunakan untuk produksi bahan bakar dan bahan kimia yang bernilai tinggi. Salah ... -
Prarancangan Pabrik γ-Valerolactone (Gvl) dari Ampas Tebu dengan Kapasitas 15.244 Ton/Tahun
(Teknik, 2023-07-26)Energi yang berasal dari biomassa memiliki banyak keuntungan, seperti sumber yang melimpah dan harga yang terjangkau. Limbah biomassa dapat digunakan untuk produksi bahan bakar dan bahan kimia yang bernilai tinggi. ... -
Optimasi Putaran Poros, Jarak Celah Pengupas, Dan Jarak Celah Hopper Terhadap Kualitas Pengupasan Buah Kopi Pada Mesin (Pulper) Tipe Silinder Ganda Pul-1K Dengan Metode Box Behnken Design
(Fakultas Teknik, 2023-07-16)Indonesia termasuk salah satu negara penghasil buah kopi terbesar ketiga di dunia setelah Brazil dan Vietnam. Perkembangan lahan area dari perkebunan kopi di Indonesia sangat mengingkat pesat dalam kurun waktu 35 tahun ... -
Pra Rancangan Pabrik Formaldehid dari Metanol dengan Kapasitas Produksi 40.000 Ton/Tahun
(Fakultas Teknik, 2023-07-12)Formaldehyde plant from methanol is designed with a capacity of 40,000 tons/year and operates continuosly for 330 days/year and 24 hours/day. The process requires methanol as much as 18,006 tons/year, and Iron molybdenum ... -
Pra Rancangan Pabrik Formaldehida dari Metanol dengan Kapasitas Produksi 40.000 Ton/Tahun
(Fakultas Teknik, 2023-07-12)Pabrik formaldehid dari metanol dirancang dengan kapasitas produksi sebanyak 40.000 ton/tahun. Dalam prosesnya dibutuhkan metanol sebanyak 18.006 ton/tahun, dan katalis Iron molybdenum oxide sebanyak 19.462 kg/tahun. ... -
Pra-rancangan Pabrik 5-Hidroksimetilfurfural dari Umbi Dahlia (Dahlia SP) dengan Kapasitas 3000 Ton/ Tahun
(Fakultas Teknik, 2023-07-17)5-Hidroksimetilfurfural (5-HMF) adalah bahan kimia yang dapat digunakan sebagai produk intermediet untuk banyak industri sebagai prekusor, resin, pelarut, bahan campuran polimer serta bahan bakar. HMF memiliki banyak ... -
Optimasi Variasi Rake Angle, Gerak Makan, dan Kedalaman Potong Terhadap Kekasaran Permukaan pada Proses Bubut Material Getas Batu Granit
(Fakultas Teknik, 2023-07-20)This study aims to determine the effect of variations in turning parameters on the surface roughness value of Granite with Taguchi Method including rake angle -20°, 0°, 20°, feed rate 0.047 mm/rev, 0.088 mm/rev, 0.214 ... -
Analisis Kinerja Kompor Tlud Tipe Concentric Cylinder dengan Variasi Lubang Sekunder
(Fakultas Teknik, 2023-07-11)Indonesia merupakan negara nomor empat terpadat di dunia. Pertumbuhan penduduk Indonesia meningkat setiap tahunnya. Pertumbuhan penduduk berbanding lurus dengan kebutuhan energi. Semakin banyak penduduk maka energi ... -
Analisis Pengaruh Tekanan, Temperatur, dan Ukuran Runner Terhadap Fill Time pada Proses Injection Molding Cetakan Ketupat dengan Metode Simulasi
(Fakultas Teknik, 2023-07-23)Plastik adalah bahan polimer yang sering digunakan di semua bidang, karena memiliki sifat-sifat yang dapat menggantikan beberapa bahan tertentu. Pengolahan bahan baku plastik umumnya menggunakan cetakan injeksi, cetakan ... -
Analisis Reposisi Skeg Kapal Tongkang Terhadap Hambatan dan Pola Aliran Menggunakan Metode Computational Fluid Dynamics
(Fakultas Teknik, 2024-05-27)Kapal tongkang merupakan kapal dengan karakteristik lambung datar yang mengapung dan digunakan sebagai kapal muatan maupun dermaga apung. Kapal tongkang tidak memiliki alat penggerak sendiri sehingga harus ditarik oleh ... -
Analisis Kinerja Cooling Tower Induced Draft Counterflow dengan Bahan Pengisi Serat Ijuk
(Fakultas Teknik, 2023-07-13)Pertumbuhan ekonomi suatu negara dapat ditunjukkan dengan meningkatnya pendapatan negara dalam produksi barang dan jasa, seperti meningkatnya jumlah produksi barang-barang industri. Proyeksi kebutuhan energi listrik semakin ...