Repository Universitas Jember: Recent submissions
Now showing items 561-580 of 92020
-
A Portrait of Teacher’s Strategies in Teaching Reading Comprehension at a Private Islamic School : A Descriptive Study
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-31)Reading comprehension is an issue that teachers face every day. Reading comprehension is one of the skills that students are increasingly lacking across the curriculum and many of them are struggling. Experts dissect various ... -
Penentuan Harga Jual Tembakau dengan Menggunakan Biaya Produksi Berdasarkan Pesanan pada Studi Kasus UD Putra Tunggal dalam Menghasilkan Keuntungan
(fakultas ekonomi dan bisnis, 2023-03-01)Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui penentuan harga jual produk dalam menghasilkan laba menurut biaya produksi berdasarkan pesanan pada UD Putra Tunggal. Penelitian ini dilaksanakan pada UD Putra Tunggal ... -
Proloterapi Dekstrosa Efektif Menurunkan Visual Analog Scale pada Rotator Cuff Tendinopathy Dibanding Kortikosteroid (Tinjauan Sistematik dan Meta-Analisis)
(FAKULTAS KEDOKTERAN, 2023-03-21)Rotator Cuff Tendinopathy (RCT) adalah gangguan yang menimbulkan nyeri pada bahu akibat robekan pada rotator cuff (RC). Gangguan ini menjadi penyebab tersering dari nyeri bahu yang menduduki peringkat ketiga dari gangguan ... -
Pengaruh Kepemimpinan Transformasional, Kesiapan Untuk Berubah, dan Perceived Organizational Support Terhadap Komitmen Afektif BEM Fakuktas se-Universitas Jember di Masa Pandemi
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2023-01-09)Pengaruh Kepemimpinan Transformasional, Kesiapan Untuk Berubah dan Perceived Organizafional Support terhadap Komitmen Afektif BEM Fakultas se-Universitas Jembet -
Pengaruh MODEL Pembelajaran Flipped Classroom Terhadap Kemandirian Dan Hasil Belajar Siswa Kelas X Program Keahlian Akuntansi (Studi Kasus pada Kompetensi Dasar Persamaan Dasar Akuntansi di SMK Negeri 1 Lumajang Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2022/2023)
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-01-03)Proses pembelajaran abad ke-21 menitikberatkan pada kemampuan siswa untuk turut aktif mengikuti pembelajaran. Pandangan baru tersebut menyebabkan adanya perubahan terhadap proses pembelajaran yang awalnya berpusat pada ... -
Klasifikasi Penyakit Pada Citra Buah Jeruk Menggunakan Metode Convolutional Neural Network (CNN) dengan Arsitektur AlexNet
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-03-13)Jeruk adalah buah tahunan yang berasal dari benua Asia. Jeruk termasuk tanaman yang sangat rentan terhadap serangan penyakit yang dapat dilihat dengan beberapa tanda bercak pada buah. biasanya para petani bergantung pada ... -
Penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) pada Pelaksanaan Pemasangan Sheetpile pada Proyek Pengendalian Banjir dan Rob Semarang Demak Paket 1
(Fakultas Teknik, 2022-07-12)Pelaksanaan keselamatan dan kesehatan kerja di dalam proyek pembangunan perlu diperhatikan dalam penerapanya dikarenakan dalam pembangunan suatu proyek banyak terdapat potensi terjadinya kecelakaan kerja ataupun ... -
Penerapan Metode Weight Moving Average Pada Peramalan Stok Kaos Sablon (Studi Kasus: Anf Creative Jombang)
(Ilmu Komputer, 2023-01-18)ANF CREATIVE Jombang adalah salah satu UMKM dengan usaha penjualan barang dan jasa dibidang percetakan yang bertempat di Jombang, tepatnya pada Jalan Raya Lombok, Kabupaten Jombang, Jawa Timur. ANF CREATIVE Jombang memulai ... -
Analisis Faktor Risiko Higiene dengan Infeksi Soil Transmitted Helminth (STH) pada Anak Stunting Usia Prasekolah dan Sekolah di Desa Panduman
(Fakultas Kedokteran, 2023-03-15)Stunting merupakan gangguan tumbuh kembang yang dapat diakibatkan oleh berbagai hal, salah satunya karena malabosrpsi nutrisi akibat adanya infeksi kronis (Mutasa dkk., 2022). Salah satu infeksi kronis yang berkaitan ... -
Efek Intensitas Cahaya terhadap Penyemaian Tanaman Labu Kuning dan Kacang Panjang di Dalam Ruang Tertutup
(FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM, 2023-03-21)Kurangnya lahan pertanian di daerah perkotaan mengakibatkan pasokan pangan menjadi berkurang. Masalah ini dapat diatasi dengan melakukan urban agriculture. Salah satu kegiatan urban agriculture adalah pertanian dalam ruang ... -
Analisis Sentimen Terhadap Pembayaran Digital GoPay Menggunakan Metode Regresi Logistik
(Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 2023-03-17)Teknologi telah mengalami perkembangan secara signifikan pada era globalisasi dalam berbagai macam aspek kehidupan sehari-hari. Salah satu perubahan teknologi yang terjadi yaitu adanya penggunaan transaksi pembayaran secara ... -
Penentuan Mutu dan Harga Pokok Produksi Mi Sayur Kailan (Brassica oleracea var. Alboglabra) dengan Perbedaan Jenis Terigu dan Penambahan Telur
(Fakultas Teknologi Pertanian, 2022-12-19)Banyak kasus penyalahgunaan pada proses pembuatan mi yang ditemukan di pasaran, salah satunya yaitu penggunaan pewarna sintetik dan BTP yang dilarang digunakan dalam makanan yang dapat menimbulkan dampak karsinogenik dalam ... -
Analisis Kelayakan Usaha dan Strategi Pengembangan Produk Persuteraan Kupu Sutera di Kabupaten Pasuruan
(Fakultas Pertanian, 2023-01-16)Pengembangan sutera alam di Kabupaten Pasuruan berada di bawah pengelolaan Kupu Sutera. Kupu Sutera mengusahakan budidaya ulat sutera mulai dari pemeliharaan ulat sutera, serta pengolahan kokon menjadi kain sutera sekaligus ... -
Pengaruh Paparan Medan Magnet Extremely Low Frequency (ELF) Intensitas 100uT dan 500uT Terhadap Massa Jenis, Volume dan Detak Jantung Mencit Balb C
(FKIP, 2023-01-17)Medan magnet Extremely Low Frequency (ELF) merupakan medan magnet yang tergolong gelombang elektromagnetik dan memiliki frekuensi yang sangat rendah yakni kurang dari 300 Hz. Dalam dunia penelitian, penerapan medan magnet ... -
Proses Penyusunan Event dalam Program Kerja P5 di SMK Negeri 8 Malang
(FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, 2024-07-11)Kegiatan Praktik Kerja Nyata (PKN) ini dilaksanakan di SMK Negeri 8 Malang mulai tanggal 21 Februari 2024 hingga 1 Juli 2024. Laporan PKN ini berjudul "Proses Penyusunan Event dalam Program Kerja P5 di SMK Negeri 8 ... -
Analisis Partisipasi Masyarakat terhadap Pengelolaan Limbah B3 di Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember
(Fakultas Teknik, 2023-01-24)Peraturan Daerah Kabupaten Jember Nomer 1 Tahun 2015 tentang Rancangan Tata Ruang Wilayah 2015 – 2035 menetapkan Kecamatan Kaliwates merupakan salah satu Kecamatan yang termasuk dalam Pusat Kegiatan Wilayah (PKW). PKW ... -
Hubungan Antara Kelengkapan Kunjungan Antenatal Care (ANC) dengan Kejadian Preeklampsia di Puskesmas Kencong Tahun 2020-2021
(Fakultas Kedokteran, 2023-03-21)Ibu hamil wajib melakukan kunjungan Antenatal Care minimal empat kali selama kehamilan,yaitu satu kali pada trimester pertama, satu kali pada trimester kedua dan dua kali pada trimester ketiga. Antenatal Care bertujuan ... -
Kolaborasi Masyarakat dalam Pencapaian Tujuan Pembangunan Desa Berkelanjutan Bidang Teknologi, Kesehatan dan Kewirausahaan di Desa Duren
(Yayasan KIAT Indonesia Maju, 2023-11-01)Desa Duren merupakan salah satu desa yang berada di kecamatan Klakah, Kabupaten Lumajang. Desa ini mempunyai segudang protensi. Potensi yang berupa sumber daya manusia (SDM) dan sumber daya lam (SDA) yang emadai membuat ... -
Rancangan Alat Kontrol Suhu Ruang Greenhouse Berbasis Mikrokontroler NodeMCU
(Fakultas Teknologi Pertanian, 2023-02-27)Permasalahan di bidang pertanian di Indonesia diantaranya perubahan iklim yang signifikan serta luas lahan yang mengalami penyusutan. Hal ini berdampak pada penurunan angka produktifitas pertanian. Salah satu upaya dalam ... -
Rancang Bangun Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid Antara Panel Surya dan Thermoelectric Generator dengan Penghantar Panas Kuningan
(Fakultas Teknik, 2024-07-22)Penggunaan energi semakin lama akan semakin meningkat terlebih pada penggunaan energi listrik hal tersebut dikarenakan alat sehari-hari yang digunakan bersumber dari energi listrik. Diperlukan pengenalan penggunaan ...