UNDERGRADUATE THESES (Koleksi Skripsi Sarjana): Recent submissions
Now showing items 21-40 of 68515
-
Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Pariwisata Halal di 5 Negara OKI
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2025-05-08)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan pariwisata halal di negara-negara anggota Organisasi Kerjasama Islam (OKI) terpilih. Pariwisata halal menjadi sektor yang berkembang pesat ... -
Evaluasi Produksi Ayam Petelur dengan Pemberian Aditif Premix di Peternakan Rakyat di Tulungagung
(Fakultas Pertanian, 2025-03-19)Ayam petelur adalah ayam betina dewasa yang dipelihara untuk produksi telur, dengan performa dan produktivitas yang sangat dipengaruhi oleh manajemen pakan. Salah satu upaya efisiensi pakan adalah melalui penambahan premix ... -
Analisis Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Siswa Kelas VIII dalam Menyelesaikan Permasalahan Aljabar Ditinjau dari Self-efficacy
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2025-04-25)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan berpikir tingkat tinggi (HOTS) siswa kelas VIII dalam menyelesaikan permasalahan aljabar, serta untuk mengetahui pengaruh self-efficacy terhadap hasil belajar mereka. ... -
Pengembangan E-comic Berbasis Kearifan Lokal Banyuwangi Berbantuan Media Webtoon pada Materi Bangun Datar Siswa Kelas IV MI Darun Najah II Banyuwangi
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2025-04-29)Pembelajaran matematika merupakan salah satu mata pelajaran yang berperan penting dalam kehidupan. Matematika merupakan dasar dalam membangun penalaran peserta didik sehingga membantu memperjelas masalah, meningkatkan ... -
Pengembangan Media Pembelajaran Metaverse Ijen Geopark Culturesite Bondowoso pada Mata Pelajaran IPAS Bab 7 Daerahku Kebanggaanku Siswa Kelas V SDN Dabasah 03 Bondowoso
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2025-05-16)Kemajuan teknologi, khususnya di bidang pendidikan, telah mendorong inovasi dalam metode pembelajaran, yang kini beralih dari pendekatan konvensional yang terfokus kepada guru ke model yang lebih interaktif dan ... -
Strategi Pengembangan Jalur Pejalan Kaki Dengan Konsep Walkability Guna Mendukung Kawasan Pendidikan (Studi Kasus: Jalan Jawa, Jalan Kalimantan, dan Jalan Mastrip Kabupaten Jember)
(Fakultas Teknik, 2025-05-07)Pengembangan jalur pejalan kaki pada suatu kawasan perkotaan menjadi suatu hal yang penting dilakukan sebagai upaya mengembangkan sistem transportasi yang berkelanjutan serta mampu mengakomodasi dan mendorong keinginan ... -
Penataan Jalur Pedestrian Sebagai Upaya Peningkatan Fungsi Mixed-Use Area (Koridor Jalan Dr. Sutomo Kota Probolinggo)
(Fakultas Teknik, 2025-05-08)Kota Probolinggo memiliki mixed use area yang berada pada koridor Jalan Dr. Sutomo, Kecamatan Mayangan. Koridor Jalan Dr. Sutomo didominasi oleh guna lahan perdagangan dan jasa yang merupakan satu-satunya pusat perbelanjaan ... -
Hubungan Kebutuhan dengan Kepatuhan Perawatan Gigi Tiruan Lepasan di RSGMP Universitas Jember
(Fakultas Kedokteran Gigi, 2025-05-28)Kesehatan gigi dan mulut juga merupakan bagian krusial dari menjaga kesehatan tubuh secara umum. Masalah kesehatan gigi dan mulut di Indonesia masih tinggi, yakni mencapai 57,6% salah satunya adalah kasus kehilangan ... -
Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Sebelum dan Setelah Initial Public Offering (IPO) pada Perusahaan Properti, Real Estate, dan Perhotelan yang Terdaftar di BEI
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2025-06-04)Perusahaan properti, real estate, dan perhotelan membutuhkan dana yang besar untuk melaksanakan ekspansi maupun mendukung keberlanjutan usahanya, seperti untuk mendanai berbagai proyek yang dijalankan. IPO dapat menjadi ... -
Analisis Penerapan Pasal 252 dalam Undang-undang Nomor 1 Tahun 2023 Tentang KUHP
(Fakultas Hukum, 2025-04-09)Indonesia memiliki keberagaman budaya yang mencakup kepercayaan terhadap hal-hal gaib, termasuk praktik yang ada kaitannya dengan kekuatan gaib alias santet ini. Meskipun era modernisasi terus berkembang, kepercayaan ... -
Pengembangan E-Modul Berbasis Literasi Sains Kolaboratif Untuk Meningkatkan Keterampilan Literasi Sains dan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas 5 SD
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2025-06-02)Literasi sains adalah keterampilan akan pemecahan masalah, paham akan kebenaran ilmiah, dan dapat menghubungkan antara sains, teknologi serta masyarakat. Fakta di Indonesia, peserta didik sampai saat ini mempunyai keterampilan ... -
Analisis Kemampuan Siswa dalam Memecahkan Masalah Hots Materi Barisan dan Deret Menurut Tahapan Krulik dan Rudnick
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2025-05-26)Dalam mempelajari matematika, peserta didik perlu menguasai beberapa kemampuan utama menurut National Council of Teachers of Mathematics (NCTM), yaitu pemecahan masalah, komunikasi, koneksi, penalaran, dan representasi. ... -
Kebijakan Panglima Leonardus Benyamin Moerdani dalam Me-reorganisasi ABRI Tahun 1983 – 1988
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2025-04-28)Kebijakan reorganisasi ABRI oleh Benny Moerdani diajukan kepada Kepala Negara dengan tiga tujuan utama: merampingkan organisasi, merefungsionalisasi untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas, serta merestrukturisasi ... -
Analisis Fenomena Sell in May and Go Away terhadap Volume Perdagangan pada Indeks IDX30
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2025-03-19)Penelitian ini menganalisis fenomena “Sell in May and Go Away” terhadap volume perdagangan pada indeks IDX30 periode 2018-2023. Sell in May and Go Away merupakan fenomena anomali pasar yang mengindikasikan bahwa kinerja ... -
Evaluasi Kesesuaian Lahan Tanaman Jagung di Sub DAS Rembangan Kabupaten Jember
(Fakultas Pertanian, 2025-08-07)Penelitian ini dilaksanakan di Sub DAS Rembangan yang merupakan bagian dari DAS Bedadung, Kabupaten Jember. Penelitian ini menggunakan metode pencocokan sebagai penilaian kesesuaian lahan dari hasil data parameter hasil ... -
Peran Stakeholder terhadap Pengembangan Agribisnis Pisang Mas Kirana di Kecamatan Senduro Kabupaten Lumajang
(Fakultas Pertanian, 2023-07-21)Komoditas Pisang merupakan komoditas yang paling banyak di produksi di Indonesia. Kabupaten Lumajang khususnya Kecamatan Senduro merupakan daerah sentra penghasil pisang di Jawa Timur. Produk buah segar yang banyak di ... -
Manajemen Pengendalian Persediaan Pakan Ayam Broiler pada Perusahaan Ternak PT. XYZ di Kabupaten Ciamis
(Fakultas Pertanian, 2023-07-27)Keberhasilan beternak ayam broiler tentu didukung oleh manajemen persediaan input seperti pakan untuk mengendalikan produksinya. Jumlah populasi yang tinggi membuat perusahaan ternak harus menyediakan pakan yang cukup dan ... -
Pengaruh Media Pembelajaran Tipe Kooperatif Student Team Achievment Division (STAD) Berbantuan Quiziz Terhadap Hasil Belajar Siswa Geografi di SMA/MA
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-07-27)Siswa dalam proses pembelajaran diperlukan sebuah metode pembelajaran yang memudahkan siswa dalam menghadapi maupun menganalisis permasalahan yang terjadi di suatu pembelajaran. Permasalahan pembelajaran yang banyak terjadi ... -
The Presentation of Humanism Values In An Indonesian ELT Textbook "English for Nusantara" for The Seventh-Grade Students
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2025-09-02)Nowadays, education is playing an increasingly crucial role in developing empowered individuals and comprehensive societies. It is no longer about transferring knowledge, but also about developing students’ characters and ... -
Analisis Penerapan dan Pelaporan CSR Berbasis Strategik dan Non Strategik pada PT. Mitratani Dua Tujuh sebagai Perusahaan Eksportir Produk Berkelanjutan
(Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Jember, 2025-03-03)Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan dan menjelaskan penerapan serta pelaporan CSR berbasis strategik dan non strategik pada PT. Mitratani Dua Tujuh sebagai perusahaan eksportir produk berkelanjutan. Metode penelitian ...