Repository Universitas Jember: Recent submissions
Now showing items 801-820 of 92022
-
Analisis Cost Volume Profit terhadap Perencanaan Laba (Studi Kasus Pada UMKM Trily di Jember )
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2023-12-15)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perencanaan laba dengan menggunakan alat analisis Cost Volume Profit. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Sumber data yang digunakan ... -
Kontrol Kestabilan pada Sistem Gerak Robot Otonom Bawah Air Berbasis PID
(Fakultas Teknik, 2024-07-26)Penggunaan teknologi Autonomous Underwater Vehicle (AUV) di Indonesia masih terbatas, sehingga perlu dilakukan penelitian lebih lanjut dalam bidang ini untuk keperluan industri, militer, maupun pendidikan. Oleh karena ... -
Pengaruh Locus of Control dan Pemberian Insentif terhadap Kinerja Pegawai Melalui Motivasi pada Sales Generalis PT. Bank Mandiri Cluster Jember
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2023-12-05)Abstract- Employee performance is an important factor in determining the success of an organization. There are various factors that influence employee performance, one of which is motivation. Motivation is an urge or ... -
Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional dan Religiusitas terhadap Kinerja Karyawan Melalui Motivasi Kerja pada Karyawan PP Nurul Ali Ledokombo Jember
(Fakultas ekonomi dan bisnis, 2023-12-04)The need for quality human resources is very important for PP.Nurul Ali Ledokombo Jember to achieve its main goals. The development of an institution is determined by the performance of its teachers and employees, which ... -
Analisis Tingkat Kepuasan Masyarakat terhadap Kualitas Pelayanan Pasar Bangil Kabupaten Pasuruan
(Fakultas Teknik, 2023-12-20)Bangil Market is the only people's market in the capital of Pasuruan Regency. Bangil Market was founded in 1989 and has a building area of 12,526 m² with 1,547 traders. The current condition of Bangil Market reveals an ... -
Integrasi Faktor E-satisfation, Customer Trust, Word of Mouth, dan Repurchase Intention ke dalam Model E-service Quality (Studi Kasus : Shopee)
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-11-30)Pesatnya perkembangan e-commerce telah menyebabkan muncul berbagai marketplace di Indonesia, yang mengakibatkan persaingan ketat dalam industri e-commerce. Shopee merupakan salah satu marketplace yang memiliki eksistensi ... -
Solusi Numerik Model Penyangraian Kopi Menggunakan Metode Adams Bashforth Moulton Orde Empat
(Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 2023-12-21)Penyangraian biji kopi merupakan salah satu tahapan penting pengolahan biji kopi untuk mendapatkan cita rasa dan aroma kopi yang berkualitas. Penyangraian kopi mempunyai model matematika berupa sistem persamaan ... -
Sistem Penunjang Keputusan Penentuan Prioritas Tebu di Pabrik Gula Semboro dengan Metode Analytic Herarchy Process
(Fakultas Ilmu Komputer, 2023-12-18)This research aims to develop a decision support system for prioritizing sugarcane in sugar production. The system is expected to reduce accuracy errors in prioritization, improve production efficiency and quality, and ... -
Pengaruh Model Project Based Learning (PjBL) terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMP pada Materi Pemanasan Global
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-11-15)Kemampuan berpikir kreatif sangat penting dalam abad ke-21 untuk mempersiapkan sumber daya manusia yang kreatif, inovatif, dan berkonstribusi dalam kehidupan masyarakat. Namun, faktanya kemampuan berpikir kreatif siswa ... -
S.Sn
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-01-06)Suara di dalam film memiliki peran yang strategis. Elemen suara pada film dapat memberi kesan tersendiri di samping visual maupun ketika visual sudah tidak dapat menyampaikan pesan lagi. Film The Dark Knight (2008) memiliki ... -
Analisis Yuridis Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Nomor 32/G/2020/PTUN.PLG Tentang Sengketa Hak Pakai Pemerintah Republik Indonesia c.q Kementerian Republik Indonesia dengan PT Angkasa Pura II di Palembang
(Fakultas Hukum, 2023-10-27)Penguasaan tanah oleh Negara tidak hanya terbatas pada tanah Negara, tetapi tanah yang secara fisik sudah dikuasai oleh masyarakat, badan hukum swasta maupun instansi pemerintah, termasuk Badan Usaha Milik Negara (BUMN) ... -
Analisis Pelaku Anak Tindak Pidana Narkotika dalam Memiliki, Menyimpan, Menguasai, atau Menyediakan Narkotika Golongan I Bukan Tanaman (Studi Putusan No. 2/pid.sus-Anak/2022/PN Crp)
(Fakultas Hukum, 2023-08-24)Narkotika merupakan salah satu zat yang dapat ditemukan secara alami dalam tanaman maupun sintetis, yang apabila digunakan secara terus menerus dapat mengakibatkan ketergantungan dan memberikan efek negatif. Permasalah ... -
Perlindungan Hak terhadap Korban Kecelakaan Lalu Lintas (Studi Putusan No 13/Pid.Sus-Anak/2019/Pn.Mna)
(Fakultas Hukum, 2023-12-04)Kecelakaan lalu lintas yang berhubungan dengan kejadian terkini di masyarakat. Kecelakaan lalu lintas juga menyebabkan banyak kerusakan. Ini merusak ruang publik serta menyebabkan korban jiwa. Kecelakaan lalu lintas tidak ... -
The Cultural Identity Experienced by the Main Character in David Yoon's Frankly in Love
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-12-28)This study examines the cultural identity crisis experienced by the second generation of Korean immigrants as demonstrated by Frank Li in David Yoon’s Frankly in Love. Frank Li struggles with his parent’s conflicting values, ... -
Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika berbasis Education For Sustainable Development (ESD) Menggunakan Metode Outdoor Learning Mathematics untuk Meningkatkan Koneksi Matematis Siswa SMP pada Materi Statistika
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-07-21)Education for Sustainable Development (ESD) adalah pendekatan pendidikan yang bertujuan untuk memberdayakan siswa dalam memahami dan menangani isu-isu keberlanjutan melalui pembelajaran interdisipliner. Penelitian ini ... -
Perlakuan Akuntansi Ijarah Menurut PSAK Syariah 107 Pada BMT UGT Nusantara Cabang Pembantu Umbulsari
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2023-12-12)BMT UGT Nusantara Cabang Pembantu Umbulsari ialah salah satu unit layanan yang berlokasi di Jawa Timur. BMT UGT Nusantara Cabang Pembantu Umbulsari didirikan tahun 2008 dengan tujuan menjadi koperasi yang terpercaya, kuat ... -
Perbandingan Metode Runge Kutta Orde Empat dan Milne Simpson pada Penyelesaian Model Pengeringan Biji kopi
(Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 2023-12-21)Kopi merupakan salah satu hasil perkebunan yang unggul di Indonesia. Pengolahan kopi merupakan proses setelah dilakukan pemanenan yang bertujuan untuk mempertahankan kualitas serta mutu kopi. Secara umum ada beberapa ... -
Hubungan Indeks Massa Tubuh terhadap Keparahan Skor COPD Assessment Test Pasien PPOK Derajat Sedang di RSD Dr. Soebandi Jember pada 1 Agustus s/d 30 November 2023
(Fakultas Kedokteran, 2023-12-07)Penyakit paru obstruktif kronis (PPOK) adalah penyakit dengan gejala pernapasan persisten dan keterbatasan aliran udara karena kelainan saluran napas. Penyakit paru obstruktif kronis (PPOK) merupakan penyebab kematian ... -
Kepastian Hukum Penggunaan Konten YouTube sebagai Objek Jaminan Utang di Bank
(Fakultas Hukum, 2023-12-12)Youtube adalah platform berbasis internet yang memungkinkan penggunanya untuk berbagi, menonton serta berinteraksi dengan pengguna lainnya melalui videovideo yang telah diunggah sebelumnya, youtube pertama kali muncul ... -
Perbandingan Proporsi Panjang Tungkai terhadap IMT pada Petani dengan Osteoarthritis dan Non-osteoarthritis Genu di Desa Jenggawah Kabupaten Jember
(Fakultas Kedokteran, 2023-11-29)Osteoarthrtis (OA) merupakan bentuk arthritis yang paling umum terjadi. Osteoarthritis adalah penyakit degeneratif yang berkaitan dengan tulang rawan pada persendian dan mengakibatkan keterbatasan gerak (WHO, 2023). ...