UT-Faculty of Medical: Recent submissions
Now showing items 41-60 of 1487
-
Efektivitas Terapi Kombinasi Cryptosporidisosis pada Pasien Immunocompromised: Tinjauan Sistematis
(Fakultas Kedokteran, 2023-11-01)Cryptosporidiosis merupakan infeksi akibat parasit protozoa Cryptosporidium sp. Parasit ini menginfeksi saluran pencernaan inang vertebrata dan rawan menginfeksi pasien immunocompromised. Gejala klinis yang dialami pasien ... -
Faktor Risiko yang Memengaruhi Kualitas Hidup Pasien Pasca Stroke di Klinik Saraf Instalasi Rawat Jalan RSD Dr Soebandi
(Fakultas Kedokteran, 2023-12-20)Stroke berdampak pada aktivitas sehari-hari pasien dan berujung pada penurunan kualitas hidup. Penurunan kualitas hidup pasien pasca stroke dapat dicegah dengan menangani faktor risiko stroke. Faktor risiko stroke dibagi ... -
Hubungan Riwayat ASI Eksklusif dan Status Imunisasi Program dengan Perawakan Anak Usia Prasekolah di Desa Rambigundam Jember
(Fakultas Kedokteran, 2024-03-05)Nutritional problem especially stunting in children is still a big concern in Indonesia because the highly incidence rate in various regions, one of which is Jember Regency. In 2022, there are several areas with the ... -
Efikasi Pemberian Lactobacillus SP. Sebagai Probiotik pada Diare Akut Anak : Tinjauan Sistematis
(Fakultas Kedokteran, 2023-08-18)Diare akut didefinisikan oleh World Health Organization and United Nations International Children's Emergency Fund sebagai buang air besar lebih dari tiga kali dalam periode 24 jam dengan durasi kurang dari 14 hari. Diare ... -
Hubungan Paparan Pestisida dengan Kadar Hemoglobin Petani di Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember
(Fakultas Kedokteran, 2023-08-03)Pestisida merupakan komponen yang penting dalam kegiatan pertanian serta memiliki peran untuk menjaga hasil pertanian agar tetap optimal dan terhindar dari hama. Akan tetapi, penggunaan pestisida juga memiliki dampak yang ... -
Asosiasi Diabetes Melitus dan Lama Waktu Konversi Sputum Pasien TB Paru Resistan Obat di RSD dr. Soebandi
(Fakultas Kedokteran, 2024-01-08)Tuberkulosis Resistan Obat (TB RO) adalah penyakit yang muncul ketika bakteri Mycobacterium tuberculosis yang menyebabkan penyakit ini menjadi resistan terhadap satu atau beberapa obat anti tuberkulosis (OAT). Salah satu ... -
Determinan Sanitasi Kandang Sebagai Faktor Risiko Zoonosis Cryptosporidium spp. pada Balita Stunting di Kecamatan Panti Kabupaten Jember
(Fakultas Kedokteran, 2024-03-18)Intestinal protozoan infections are a health problem especially in developing countries, which one is Cryptosporidium spp. Cryptosporidium spp. is a protozoan parasite that infects the gastrointestinal tract of various ... -
Efikasi dan Keamanan CROSS TCA 100% untuk Atrophic Acne Scar: Tinjauan Sistematis
(Fakultas Kedokteran, 2024-07-02)Acne adalah masalah kesehatan yang umum dengan berbagai dampak negatif secara sosial, emosional, dan psikologis. Selain itu, acne juga menyebabkan komplikasi yang memiliki dampak-dampak negatif yaitu acne scar. Acne ... -
Efek Proteksi Neem Gum (Azadirachta indica) terhadap Peningkatan IL-1β Tikus Wistar yang diinduksi Klorpirifos
(Fakultas Kedokteran, 2023-11-17)Klorpirifos menjadi salah satu jenis pestisida dengan penjualan tertinggi di dunia karena memiliki manfaat yang luas di bidang angroindustri untuk mengendalikan hama pada sayur, buah, dan biji-bijian. Akan tetapi, ... -
Hubungan Screen Time Aktif dan Pasif dengan Tumbuh Kembang Balita di Kecamatan Arjasa
(Fakultas Kedokteran, 2023-07-31)Screen time adalah durasi penggunaan gawai oleh seseorang dan pada tahun 2020, badan pusat statistik (BPS) menyatakan bahwa 29 % anak usia dini telah menggunakan internet. Screen time yang berlebihan dapat memengaruhi ... -
Uji Keamanan Protein Rekombinan DBL2β-PFEMP1 sebagai Kandidat Vaksin Malaria Berdasarkan Respon Sel Kupffer Hepar
(Fakultas Kedokteran, 2023-07-27)Malaria merupakan penyakit dengan penyebaran cukup luas di dunia, meliputi lebih dari 85 negara dengan iklim tropis dan sub-tropis termasuk Indonesia. Spesies Plasmodium Sp yang menyebabkan malaria berat adalah P. falciparum. ... -
Hubungan Kebiasaan Merokok dengan Keluhan Nyeri Punggung Bawah pada petani Kecamatan Jenggawah
(Fakultas Kedokteran, 2023-07-25)Pertanian merupakan sektor yang berpengaruh dalam pengembangan perekonomian Indonesia. Salah satu gangguan kesehatan yang sering kali dikeluhkan petani adalah nyeri punggung bawah (Low Back Pain). Salah satu faktor resiko ... -
Hubungan Anak Balita Sulit Makan dengan Pertumbuhan dan Perkembangan Anak Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Arjasa
(Fakultas Kedokteran, 2023-07-25)Kabupaten Jember menempati posisi ke-1 sebagai kota dengan prevalensi wasting terbanyak di Jawa Timur, sedangkan Kecamatan Arjasa menempati posisi ke-6 sebagai kecamatan dengan prevalensi stunting terbanyak di Jember. ... -
Hubungan antara Pekerjaan, Posisi Kerja, Berat Beban Kerja, dan Masa Kerja terhadap Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) di Desa Jenggawah, Kabupaten Jember
(Fakultas Kedokteran, 2024-06-27)Musculoskeletal disorders atau MSDs merupakan salah satu aspek ergonomi yang sering diperhatikan dan selalu dieksplorasi karena kasus MSDs masih menjadi penyebab utama pada sebagian besar penyakit akibat kerja di berbagai ... -
Analisis Faktor Risiko Kontaminasi Cryptosporidium sp. pada Susu Sapi Perah di Kabupaten Jember
(Fakultas Kedokteran, 2023-05-30)Milkborne cryptosporidiosis merupakan penyakit yang disebabkan akibat konsumsi susu yang tercemar Cryptosporidium sp.. Secara global, 7 wabah milkborne cryptosporidiosis pernah dilaporkan terjadi dalam kurun waktu 1984-2017. ... -
Hubungan Paparan Pestisida dengan Neuropati pada Petani di Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember
(Fakultas Kedokteran, 2023-06-23)Petani sangat bergantung pada pestisida untuk melindungi tanaman dari hama. Paparan pestisida akan menghambat enzim asetilkolinesterase sehingga menimbulkan gejala kolinergik yang bermanifestasi sebagai neuropati. Penelitian ... -
Uji Keamanan Dosis Tinggi Protein Rekombinan DBL2b-PfEMP1 terhadap Struktur dan Fungsi Hepar Tikus Wistar
(Fakultas Kedokteran, 2023-07-20)Malaria disebabkan oleh parasit yang berasal dari genus Plasmodium sp. P. falciparum merupakan jenis yang sangat berbahaya karena dapat menyebabkan 90% kematian pada penderita malaria. DBL2b-PfEMP1 terbukti mampu menginduksi ... -
Analisis Histopatologi Hepar Pasca Injeksi Protein Rekombinan CIDR1α-PfEMP1 pada Tikus Wistar (Rattus norvegicus)
(Fakultas Kedokteran, 2023-07-12)Malaria masih menjadi masalah kesehatan dunia. Salah satu upaya pemberantasan malaria adalah dengan mengembangkan vaksin malaria. Saat ini sedang dikembangkan vaksin malaria yaitu, protein rekombinan CIDR1α-PfEMP1. Meskipun ... -
Derajat Fungsi Keluarga Sebagai Indikator Tingkat Depresi Penderita Diabetes Mellitus Tipe II
(Fakultas Kedokteran, 2023-06-07)Data yang diperoleh Riset Kesehatan Dasar pada tahun 2018 menunjukkan bahwa prevalensi diabetes melitus di provinsi Jawa Timur menduduki peringkat kelima se-Indonesia. Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten ... -
Pengaruh Salat Tahajud Terhadap Memori Jangka Pendek pada Lanjut Usia di Forum Komunikasi Karang Werda Kabupaten Jember
(Fakultas Kedokteran, 2024-07-03)Introduction: Short-term memory decline is more common in the elderly. Tahajud prayer is thought to have an influence in improving short-term memory. Tahajud prayer causes brain waves in the alpha wave phase, this phase ...