UT-Faculty of Teacher Training and Education: Recent submissions
Now showing items 601-620 of 14977
-
The Representation of Environmental Awareness in the Elt Textbook for Junior High School Students in Indonesia
(Faculty of Teacher Training and Education, 2023-09-27)This research was intended to find out the representation of environmental values and how environmental awareness promoted in the English textbook entitled “When English Rings a Bell” for the eighth grade of Junior High ... -
Identifikasi dan Rearing Nematoda Predator serta Pemanfaatannya sebagai Buku Panduan Lapang
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-05-15)Nematodes live freely in nature and have a very wide distribution area, especially in soil. Nematodes live freely by eating organic waste, decaying plants, fungi, and bacteria. There are two types of nematodes in nature: ... -
Pengembangan Media Interaktif Pembelajaran IPA Berbasis Lectora Inspire untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa SMP
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-07-20)Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah ilmu yang mempelajari tentang gejalagejala terhadap fenomena yang terjadi di alam semesta dan manusia menjadi dasar dalam melakukan kegiatan untuk menghasilkan suatu konsep IPA yang ... -
Pengaruh Media Pembelajaran Aplikasi Jnstagram terhadap Keterampilan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Siswa SMA
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-04-30)Pengajaran menggunakan metode konvensional terbukti belum mencapai hasil optimal dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan pencapaian belajar siswa. Oleh karena itu, diperlukan pendekatan pembelajaran yang ... -
Toksisitas Ekstrak Daun Tin (Ficus carica) terhadap Mortalitas Larva Nyamuk Aedes aegypti dan Pemanfaatannya Sebagai Leaflet
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2024-05-16)Nyamuk Aedes aegypti adalah vektor penyakit demam berdarah dengue yang ditularkan melaui gigitannya berupa virus dengue. Demam berdarah dengue (DBD) adalah penyakit yang yang terjadi di Indonesia dan menjadi masalah kesehatan ... -
Tipe Kepribadian Tokoh dalam Novel Resilience: Remi's Rebellion Karya Nellaneva dan Pemanfaatannya sebagai Alternatif Materi Pembelajaran Sastra di SMA
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-10-13)Psikologi sastra berperan dalam pemahaman sastra karena dapat mengkaji lebih mendalam aspek perwatakan, memberikan umpan balik mengenai masalah perwatakan, dan dapat membantu dalam analisis karya sastra yang kental akan ... -
Analisis Validitas Isi Butir Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil Mata Pelajaran Ekonomi Kelas XI IPS di SMA Negeri 4 Jember Tahun Ajaran 2021/2022
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pedidikan, 2023-09-01)Evaluasi pembelajaran merupakan sebuah proses yang penting dilakukan untuk mengetahui perkembangan peserta didik saat mengikuti pembelajaran di kelas. Salah satu cara yang dapat dilakukan oleh guru untuk mengetahui perkembangan ... -
Identifikasi Stomata dan Trikoma Daun Tanaman Komoditas Unggulan Pertanian Kabupaten Jember Serta Pemanfaatannya Sebagai E-Modul
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-06-27)This study aims to examine the anatomical characteristics of the leaves from the leading agricultural commodity crops in the Jember Regency. The anatomical characters that were identified were stomata and trichomes, including ... -
The Representation of Nationalism Values in the Indonesian Elt Textbook for Senior High School Students
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-07-29)This study aimed to analyze the representation of nationalism values in the government published ELT textbook for Senior High School students. Nationalism is very much needed in the nation life because it is an expression ... -
Analisis Miskonsepsi dalam Menyelesaikan Soal Sifat-sifat Segiempat Ditinjau dari Level Van Hiele Siswa Kelas IV SDN Balung Kidul 01 Jember
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-07-24)Mathematics is a branch of science that is exact and systematically organized. Besides that, mathematics learns about order, about organized structure, mathematical concepts arranged hierarchically, structured and ... -
Pengembangan Media Pembelajaran Nearpod pada Materi Food Chain untuk Meningkatkan Keterampilan Metakognitif dan Motivasi Siswa SMP Lazuardi Tursina Banyuwangi
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-07-11)Media pembelajaran sebagai suatu perantara yang digunakan untuk menyampaikan informasi dengan tujuan merangsang siswa untuk belajar. Penggunaan media pembelajaran dapat memberikan minat dan motivasi bagi siswa untuk belajar, ... -
The Effect of Using Video on The Eighth Grade Students' Achievement in Listening Skill
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-06-23)This experimental research also called as pre-test – post-test control group design only focused on investigating the effect of using video as the medium of learning for the eighth grade students’ listening achievement ... -
Pengaruh Model Problem Based Learning dengan Media Video Terhadap Higher Order Thinking Skills pada Siswa Kelas V SDN Kebonsari 01 Jember
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-08-03)This study aims to determine the effect of the Problem Based Learning (PBL) model with video media on Higher Order Thinking Skills in grade V students of SDN Kebonsari 01 Jember. This study falls under the category of ... -
Kebijakan Pemerintahan Orde Baru: Penyelesaian Masalah Etnis Tionghoa melalui Asimilasi Pendidikan di Indonesia Tahun 1967-1998
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-07-19)Kebijakan penyelesaian masalah etnis Tionghoa di Indonesia melalui asimilasi pendidikan oleh pemerintah Orde Baru merupakan kebijakan pembauran golongan Tionghoa dan golongan pribumi ke dalam kehidupan bangsa Indonesia melalui ... -
Critical Discourse Analysis of Moral Values in a Non-Governmental English Textbook for Junior High School Students
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-06-27)This study was conducted to investigate what and how moral values portrayed in a non-governmental EFL textbook for junior high school students for grade 8. The present study applied critical discourse analysis (CDA), framed ... -
Pengembangan Instrumen Penilaian Keterampilan Berpikir Kritis Berbantuan Nearpod pada Pembelajaran IPA SMP
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-06-16)Keterampilan berpikir kritis merupakan salah satu keterampilan yang dibutuhkan di abad 21, dimana untuk dapat menilai keterampilan berpikir kritis diperlukan instrumen penilaian. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan ... -
Pemertahanan Bahasa Madura di Desa Manduro Manggung Gajah Kecamatan Ngoro Kabupaten Mojokerto
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-05-16)Bahasa Madura adalah bahasa yang digunakan oleh masyarakat etnis Madura, baik yang tinggal di pulau maupun di luar Pulau Madura. Masyarakat Kabupaten Mojokerto etnis Madura masih menggunakan bahasa Madura sebagai ... -
Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Animasi Materi Perilaku Konsumen pada Peserta Didik Kelas X Pemasaran SMKN 1 Jember
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-06-16)Penerapan media pembelajaran berbasis video animasi dalam proses pembelajaran mampu meningkatkan antusiasme dan memudahkan peserta didik untuk memahami isi pembelajaran sehingga mampu mencapai tujuan pembelajaran yang ... -
Analisis Kecemasan Matematis Siswa Kelas VIII SMPN 1 Siliragung Banyuwangi dalam Menyelesaikan Masalah Bangun Datar
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2023-07-18)Tujuan pembelajaran dapat dipengaruhi oleh kecemasan. Kecemasan matematika merupakan rasa cemas, tegang, dan takut yang mengganggu kinerja matematika. Penelitian yang dilakukan oleh Lestari et al. (2020) mengenai pengaruh ... -
Pengembangan Media Pembelajaran Geografi Berbasis Design Animaker Materi Pengetahuan Dasar Pemetaan, SMA/MA Kelas X
(Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember, 2023-02-13)Pengembangan Media Pembelajaran Geografi Berbasis Design Animaker Materi Pengetahuan Dasar Pemetaan, SMA/MA Kelas X; Moch.Ilzam; 190210303005: 2023; 63 halaman; Jurusan IPS Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas ...