Browsing Diploma Programme - Nursing by Issue Date
Now showing items 1-20 of 391
-
Asuhan Keperawatan Klien Diabetes Mellitus Pada Tn. M Dan NY. S Dengan Masalah Keperawatan Ketidakefektifan Perfusi Jaringan Perifer Di Ruang Melati RSUD dr. Haryoto Lumajang Tahun 2019
(2011-07-31)Diabetes mellitus merupakan sekumpulan gangguan metabolik yang ditandai dengan peningkatan kadar glukosa darah (hiperglikemia) akibat kerusakan pada sekresi insulin, kerja insulin, atau keduanya. Dewasa ini ada sekitar ... -
Asuhan Keperawatan Keluarga Pada Tn. s Dan Ny. S Yang Mengalami Tuberkulosis Paru Dengan Masalah Keperawatan Ketidakefektifan Bersihan Jalan Nafas Di Wilayah Kerja Puskesmas Rogotrunan Lumajang Tahun 2018
(2018)Metode penulisan yang digunakan pada laporan kasus dengan judul asuhan keperawatan keluarga dengan TB paru dengan masalah keperawatan ketidakefektifan bersihan jalan nafas ini dengan 3 teknik yaitu teknik survei dengan ... -
Asuhan Keperawatan Demensia Pada Lansia Ny. J Dan Ny. P Dengan Masalah Keperawatan Gangguan Proses Pikir Di UPT PSTW Jember Tahun 2018
(2018)Tujuan penulisan ini adalah melaporkan Asuhan Keperawatan Demensia pada Lansia Ny. J dan Ny. P dengan Masalah Keperawatan Gangguan Proses Pikir di UPT PSTW Jember Tahun 2018. Desain yang digunakan pada penyusunan tugas ... -
Asuhan Keperawatan Pada Tn. A Dan Tn. S Post Operasi Fraktur Cruris Dengan Masalah Keperawatan Nyeri Akut Di Ruang Kenanga RSUD dr. Haryoto Lumajang Tahun 2018
(2018-01-09)Menurut Departemen Kesehatan RI Tahun 2013 fraktur yang paling banyak terjadi yaitu fraktur pada bagian ekstremitas bawah termasuk fraktur tibia fibula sebesar 65,2 % dan ekstremitas atas sebesar 36,9 %. Jika sudah terjadi ... -
Asuhan Keperawatan Penyakit Paru Obstruksi Kronis (PPOK) Pada Tn. S Dan Ny. M Dengan Masalah Keperawatan Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang dari Kebutuhan Tubuh di Ruang Melati RSUD Dr. Haryoto Lumajang Tahun 2018
(Fakultas Keperawatan, 2018-05-31)Penyakit Paru Obstruksi Kronis (PPOK) merupakan salah satu dari kelompok penyakit tidak menular yang menjadi penyebab utama morbiditas kronis dan kematian di seluruh dunia. Manifestasi awal pada pasien PPOK adalah batuk, ... -
Asuhan Keperawatan Pasien Gout Arthritis Pada Tn M Dan Ny S Dengan Masalah Keperawatan Nyeri Akut Di Upt Pstw Jember Tahun 2018
(2018-07)Gout arthritis adalah penyakit metabolik yang ditandai dengan penumpukan asam urat yang terjadi pada tulang sendi, sangat sering ditemukan pada kaki bagian atas, pergelangan dan kaki bagian tengah. Organisasi Kesehatan ... -
Asuhan Keperawatan Pasien Tuberkulosis Paru Pada Ny. J Dan Tn. G Dengan Masalah Keperawatan Etidakefektifan Bersihan Jalan Napas Di Ruang Melati RSUD dr. Haryoto Lumajang Tahun 2018
(2018-07-02)Metode yang digunakan pada penyusunan tugas akhir ini adalah metode laporan kasus. Penulis bertujuan untuk mengeksplorasi asuhan keperawatan pada Ny. J dan Tn. G dengan masalah keperawatan ketidakefektifan bersihan jalan ... -
Asuhan Keperawatan Rheumatoid Arthritis Pada Ny. s dan Ny. M Dengan Masalah Keperawatan Nyeri Akut Di Upt Pstw Jember Tahun 2018
(2018-07-06)Rheumatoid arthritis adalah penyakit peradangan simetris kronis yang tidak diketahui penyebabnya dengan manifestasi pada sendi perifer dengan pola simetris. Konstitusi gejala, termasuk kelelahan, malaise, dan kekakuan pada ... -
Asuhan Keperawatan Pada Ny. F Dan Ny. N Diabetes Mellitus Dengan Masalah Keperawatan Ketidakefektifan Perfusi Jaringan Perifer Di Ruang Melati RSUD dr. Hariyoto Lumajang Tahun 2018
(2018-07-06)Penelitian ini menggunakan metode laporan kasus terhadap 2 (dua) klien diabetes mellitus dengan masalah keperawatan ketidakefektifan perfusi jaringan perifer. Pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara, ... -
Asuhan Keperawatan Hipertensi Pada Pasien Ny.t Dan Ny. S Dengan Masalah Keperawatan Nyeri Akut Di Ruang Melati RSUD dr. Haryoto Lumajang Tahun 2018
(2018-07-12)Meningkatnya arus globalisasi di segala bidang dengan perkembangan teknologi dan industri telah banyak membuat perubahan pada perilaku dan gaya hidup pada masyarakat. Perubahan gaya hidup, sosial ekonomi, industralisasi ... -
Asuhan Keperawatan Keluargatn. R Dan TN. Y Dengan Penyakit Asma Dengan Masalah Keperawatan Ketidakefektifan Penatalaksanaan Program Terapeutikkeluarga Di Wilayah Kerjapuskesmas Rogotrunan Kabupaten Lumajangtahun 2018 Lumajangtahun 2018
(2018-07-16)Asma adalah salah satu penyakit kronis tersering dan saat ini mengenai sekitar 300 juta orang di seluruh dunia. Peran serta keluarga adalah satu usaha untuk mengurangi angka kekambuhan, hal ini karena keluarga merupakan ... -
Asuhan Keperawatan Pada Ny. T Dan Ny. M Dengan Asma Bronkial Yang Mengalami Masalah Keperawatan Bersihan Jalan Nafas Tidak Efektif Di Ruang Melati RSUD dr. Haryoto Lumajang Tahun 2018
(2018-07-16)Penulisan tugas akhir ini menggunakan metode laporan studi kasus terhadap 2 klien asma bronkial dengan diagnosa keperawatan bersihan jalan nafas tidak efektif. Pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara, pemeriksaan ... -
Asuhan Keperawatan pada Ny. H dan Ny. N (Post Tindakan Vakum Ekstraksi) dengan Masalah Keperawatan Nyeri Akut pada Luka Perineum di Ruang Teratai RSUD dr. Haryoto Lumajang Tahun 2018
(2018-07-31)Ekstraksi vakum adalah suatu tindakan bantuan persalinan di mana janin dilahirkan dengan ekstraksi menggunakan tekanan negatif (daya hampa udara) dengan alat vakum (negative-preasure vacuum extractor) yang dipasang ... -
Asuhan Keperawatan Stroke Hemoragik Pada Ny.T Dan Tn. S Dengan Masalah Keperawatan Hambatan Mobilitas Fisik Di Ruang Melati RSUD Dr. Haryoto Lumajang Tahun 2017
(2018-08-01)Stroke merupakan faktor utama penyebab kecacatan serius, dimana 1530% adalah stroke hemoragik khususnya perdarahan intraserebral. Kondisi tersebut akan menyebabkan penurunan kekuatan otot yang merupakan faktor yang berhubungan ... -
Asuhan Keperawatan Tn. L dan Sdr. M Pasien Skizofrenia Dengan Masalah Keperwatan Gannguan Persepsi Sensori: Halusinasi Pendengaran di Ruang Cucakrowo RSJ. Dr. Radjiman Wediodingrat Lawang Malang Tahun 2017
(2018-08-01)Skizofrenia merupakan suatu sindrom klinis atau proses penyakit yang mempengaruhi kognisi, persepsi, emosi, perilaku, dan fungsi sosial, tetapi skizofrenia mempengaruhi setiap individu dengan cara yang berbeda. Salah satu ... -
Asuhan Keperawatan pada Ny. K dan Ny. R dengan Post Op Sectio Caesarea dengan Masalah Keperawatan Nyeri Akut di Ruang Teratai RSUD dr. Haryoto Lumajang 2017
(2018-08-01)Sectio caesarea secara umum adalah operasi yang dilakukan untuk mengeluarkan janin dan plasenta dengan membuka dinding perut dan uterus. Di Jawa Timur khususnya di Lumajang, di salah satu rumah sakit milik pemerintah ... -
Asuhan Keperawatan Anak Bronkopneumonia pada An. D dan An. J dengan Masalah Keperawatan Ketidakefektifan Bersihan Jalan Nafas di Ruang Bougenville RSUD dr. Haryoto Lumajang Tahun 2018
(2018-08-09)Penyakit infeksi masih menjadi penyebab kesakitan dan kematian pada anak-anak khususnya Infeksi saluran pernafasan termasuk bronkopneumonia. Insidensi penyakit infeksi meningkat 40% dari tahun 2014. Di Indonesia sendiri ... -
Asuhan Keperawatan Dengue Haemorhagic Fever (Dhf) Pada An. K Dan An. Q Dengan Masalah Keperawatan Hipertermi Di Ruang Bougenvile Rsud Dr. Haryoto Lumajang Tahun 2018
(2018-08-14)Penyakit Dengue Haemorhagic Fever merupakan penyakit akibat virus Dengue yang masih menjadi masalah kesehatan masyarakat. Penyakit ini banyak ditemukan diseluruh dunia terutama di negara-negara tropik dan subtropik baik ... -
Asuhan Keperawatan Pada Tn.A Dan Ny.S Dengan Tuberkulosis Paru Yang Mengalami Masalah Keperawatan Ketidakefektifan Bersihan Jalan Nafas Di Ruang Melati Rsud Dr. Haryoto Lumajang 2017
(2018-08-14)Tuberkulosis Paru merupakan salah satu dari sepuluh tertinggi penyebab kematian di seluruh dunia. Tuberkulosis Paru adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman Micobacterium Tuberculosa. Cara penularannya melalui ... -
Asuhan Keperawatan Keluarga NY.W Dan TN.S Yang Anggota Keluarganya Mengalami Skizofrenia Dengan Masalah Keperawatan Isolasi Sosial Di Wilayah Puskesmas Rogotrunan Lumajang Tahun 2018
(2018-08-15)Skizofrenia yaitu jiwa yang terpecah bela, adanya keretakan atau dishharmoni antara proses berpikir, perasaan dan perbuatan. Skizofrenia adalah suatu gangguan psikosis fungsional berupa gangguan mental berulang yang ditandai ...