Pengaruh penambahan jumlah ikan terhadap karakteristik mie kering
Abstract
Saat ini konsumsi mie mengalami peningkatan karena cukup praktis penggunaannya. mie banyak disukai karena rasanya yang enak dan mudah penghidangannya. namun mie hanya kaya akan karbohidrat saja sedangkan kandungan zat gizi lainnya rendah, terutama jika dikonsumsi tanpa bahan-bahan lain. bila konsumsi masyarakat akan mie demikian tinggi, maka tidak demikian dengan konsumsi ikan. peningkatan konsumsi ikan dapat dilakukan atara lain dengan pembuatan mie kering dengan penambahan ikan.