UT-Faculty of Culture (Cultural Knowledge): Recent submissions
Now showing items 101-120 of 2189
-
Pola Interaksi Komunikatif antara Petugas Lapang dengan Anggota di Koperasi Serba Usaha Jasa Mulya Kecamatan Rambipuji Kabupaten Jember: Suatu Tinjauan Etnografi Komunikasi
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-06-15)Pola komunikasi merupakan bentuk dari praktik tindakan sosial yang berulang dan stabil dalam jangka waktu yang lama. Pola interaksi komunikatif antara petugas lapang dengan anggota, dilakukan untuk menjawab permasalahan, ... -
Penerapan Dynamic Shot pada Sinematografi Film Dokumenter Selubung Kabut Ranupani
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-27)Ranupani Lake is a lake located in Ranupani Village, Lumajang Regency, but in terms of management, this lake is included in the TNBTS area. With the tourism development coming from the government, it will add a new perspective ... -
Reduplikasi dalam Bahasa Jawa Dialek Tengger di Kecamatan Tosari Kabupaten Pasuruan
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-25)Bahasa Jawa dialek Tengger (selanjutnya disingkat BJDT) dituturkan oleh penutur asli masyarakat Tengger dengan kata lain ‘orang Tengger’ yang menggunakan dialek Tengger sebagai bahasa pertamanya (bahasa ibu). BJDT adalah ... -
Ciri Leksikal dan Morfologi Register Bahasa Indonesia dalam Autobase Twitter @areajulid
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-27)Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan ciri leksikal dari register (2) mendeskripsikan ciri morfologi dari register (3) mendeskripsikan penyebab munculnya register. Penelitian ini menggunakan pendekatan ... -
The Diasporic Life of Pakistani-American Girl In Dur E Aziz Amna’s American Fever
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-28)American Fever is a novel that tells the story of a high school girl from Pakistan named Hira who joins a student exchange program for 1 year in America. As a diaspora subject, Hira's arrival to America raises issues ... -
Variasi Bahasa Indonesia pada Masyarakat Pendhalungan di Kelurahan Patrang, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember
(Fakultas Ilmu Budaya, 2024-06-09)Variasi bahasa Indonesia masih ditemukan dalam kehidupan sehari-hari, baik secara formal maupun informal. Variasi merupakan fenomena keragaman berbahasa akibat dari keragaman sosial penutur bahasa dan keragaman fungsi ... -
Representation of Women Empowerment in Enola Holmes 2020: A Multimodal Discourse Analysis (Mda)
(FACULTY OF HUMANITIES, 2023-08-01)This study aims to scrutinize the imbalanced position of women in society as a representative against man authority to determine a movement for women's empowerment in the movie Enola Holmes 2020. The theories used in this ... -
Ciri Leksikal dan Morfologi Register Bahasa Indonesia dalam Autobase Twitter @areajulid
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-27)Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan ciri leksikal dari register (2) mendeskripsikan ciri morfologi dari register (3) mendeskripsikan penyebab munculnya register. Penelitian ini menggunakan pendekatan ... -
Kajian Kekerasan Berbasis Gender dalam Novel Seperti Dendam, Rindu Harus di bayar Tuntas Karya Eka Kurniawan
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-28)Novel Seperti Dendam, Rindu Harus Dibayar Tuntas karya Eka Kurniawan mengisahkan mengenai perjuangan seorang laki-laki impoten bernama Ajo Kawir yang terjebak dalam toksik maskulinitas di tengah masyarakat penganut sistem ... -
Keberadaan Tempat Ibadah Tri Dharma (Klenteng) di Banyuwangi Tahun 1967-2020
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-06-26)Tujuan dari penelitian ini adalah mendeskripsikan bagaimana latar belakang berdirinya Klenteng di Banyuwangi, menjelaskan kegiatan yang dilaksanakan di Klenteng Banyuwangi, dan mengetahui dampak dari kebijakan pemerintah ... -
Bencana Banjir di Kabupaten Pati Tahun 2014-2016
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-20)Skripsi yang berjudul Bencana Banjir di Kabupaten Pati Tahun 2014-2016 membahas mengenai bencana banjir di Kabupaten Pati tahun 2014. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan mengenai peristiwa banjir di Kabupaten Pati ... -
Word Formation Processes of New Terms Emerged During COVID-19 Pandemic on the Coronavirus Section in New York Times Website
(Faculty of Humanities, 2023-07-25)The spread of COVID-19 has spawned many new words or terms in every language, especially in English. The emergence of these new terms has been done through a process that is known as the word formation process. This study ... -
The Visual Grammar Analysis of Meras Gandrung
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-28)This article deals with the investigation of the constructed meaning behind the weekly performance of Meras Gandrung in Terakota, which is also shown on YouTube. The aim of this study is to examine the transformation of ... -
Perilaku Verbal dan Nonverbal Penderita Latah di Desa Kraton Kecamatan Yosowilangun Kabupaten Lumajang (Kasus Ibu Kana)
(2023-07-28)Latah adalah suatu tindak kebahasaan pada waktu seseorang terkejut atau dikejutkan, tanpa sengaja mengeluarkan kata-kata secara spontan dan tidak sadar dengan apa yang diucapkannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk ... -
Impresi Shadow pada Karakter Nina Sayers dalam Film Black Swan
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-04)Black swan merupakan film bergenre thriller yang menceritakan tentang Nina Sayers, seorang balerina berbakat yang berambisi untuk memerankan tokoh white dan black swan sebagai swan queen dalam pertunjukan Swan lake tahunan. ... -
Diksi dan Gaya Bahasa dalam Lirik Lagu Feby Putri pada Album Riuh
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-28)Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penggunaan diksi dan gaya bahasa dalam lirik lagu Feby Putri pada Album Riuh. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Metode dan teknik yang digunakan dalam ... -
Eksistensi UMKM Batik di Kabupaten Nganjuk Tahun 2000-2023
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-06-27)Skripsi ini membahas tentang Eksistensi UMKM Batik Di Kabupaten Nganjuk tahun 2000-2023. Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu, (1) Apa latar belakang lahirnya batik di Kabupaten Nganjuk?, (2) Bagaimana perkembangan ... -
Menjaga Taman Dewata: Kawasan Konservasi Alam Bali Barat Tahun 1947-2014
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-07-27)Penelitian ini mengkaji dinamika perubahan status kawasan Bali Barat yang beberapa kali mengalami perubahan status untuk kepentingan lingkungan. Kawasan Bali Barat untuk pertama kalinya ditunjuk sebagai kawasan taman ... -
Kebijakan Islamisasi di Turki pada Masa Adnan Menderes Tahun 1946-1961
(FAKULTAS ILMU BUDAYA, 2023-07-25)Skripsi ini membahas tentang Kebijakan Islamisasi di Turki Pada Masa Adnan Menderes Tahun 1946-1961. Adapun rumusan masalah pada penelitian ini yaitu, (1) Apa yang melatar belakang lahirnya kebijakan Islamisasi pada masa ... -
BIOGRAFI DYNAND FARIZ: Seniman Busana Asal Jember Tahun 1984-2019
(Fakultas Ilmu Budaya, 2023-06-27)Skripsi ini membahas tentang Biografi Dynand Fariz: Seniman Busana Asal Jember 1984-2019, terdapat tiga rumusan masalah, Mengapa Dynand Fariz menjadi Seniman Busana ?, Apa saja kiprah Dynand Fariz sebagai Seniman Busana ...