UT-Faculty of Pharmacy: Recent submissions
Now showing items 101-120 of 1469
-
Optimasi Konsentrasi Kitosan dan Etil Selulosa dalam Preparasi Sediaan Mucoadhesive Microsphere Metformin Hidroklorida
(Fakultas Farmasi, 2023-07-12)Metformin hidroklorida (MH) merupakan obat golongan biguanida yang menjadi pilihan terapi untuk diabetes melitus tipe 2. Bentuk sediaan konvensional MH memiliki waktu paruh yang singkat sehingga diperlukan pemberian berulang ... -
Scoping Review: Penggunaan Senyawa Tanaman Obat sebagai Antihiperlipidemia
(Fakultas Farmasi, 2023-06-14)Hiperlipidemia atau dislipidemia merupakan kondisi peningkatan kadar lipid dalam darah yang ditunjukkan dengan peningkatan kadar kolesterol total, trigliserida, Low-density Lipoprotein (LDL), atau penurunan kadar High-Density ... -
Uji Aktivitas Penghambatan Α-Amilase Ekstrak Etanol Sayur Pakis (Diplazium Esculentum), Sintrong (Crassocephalum Crepidioides) Dan Boboan (Cleome Rutidospermae)
(Fakultas Farmasi, 2023-01-17)Diabetes mellitus (DM) adalah penyakit metabolik yang ditandai dengan keadaan hiperglikemia dan gangguan metabolisme karbohidrat, lemak dan protein yang disebabkan berdasarkan kelainan sekresi insulin yang tidak mencukupi, ... -
Skrining Fitokimia Dan Potensi Daya Hambat Ekstrak Dan Fraksi Kulit Batang Kluwih (Artocarpus Camansi) Terhadap Mycobacterium Tuberculosis H37rv
(Fakultas Farmasi, 2023-07-25)Tuberkulosis (TB) adalah suatu penyakit infeksi menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis. TB merupakan penyakit infeksi menular yang menjadi salah satu penyebab utama kematian di seluruh dunia termasuk ... -
Optimasi Minyak Sawit (HAMIN®) dan Hidroxy Propyl Methyl Cellulose (HPMC) pada Formulasi Sediaan Gel-Krim Natrium Diklofenak
(Fakultas Farmasi, 2023-07-25)Natrium diklofenak adalah obat antiinflamasi dari golongan NSAID (Non steroidal anti-inflammantory drug) yang biasa digunakan untuk terapi rheumatoid arthritis dan mengatasi nyeri akut maupun kronis dengan mekanisme aksi ... -
Pengembangan Sensor Kimia Berbasis PIM (Polymer Inclusion membrane)-TAR-[4-2-Thiazolylazo)Resercinol] sebagai LOT (Lab On Tip) untuk Deteksi Tembaga (Cu) pada Sampel Air Isi Ulang
(Fakultas Farmasi, 2023-07-26)Air adalah sumber daya alam yang sangat vital bagi keberlangsungan hidup manusia dan makhluk hidup lainnya. Pertumbuhan populasi yang terus meningkat menyebabkan peningkatan permintaan akan air bersih dan sehat. Salah satu ... -
Formulasi dan Uji Efektivitas In Vitro Krim Tabir Surya Ekstrak Etanol Bunga Rosella (Hibiscus sabdariffa L.) Kombinasi Titanium Dioksida
(Fakultas Farmasi, 2023-08-25)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi ekstrak etanol bunga rosella terhadap karateristik fisika kimia dan efektivitas in vitro yang baik pada formulasi krim tabir surya titanium dioksida. Metode ... -
Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanol Daun Jati Belanda (Guazuma ulmifolia) dan Fraksi-Fraksinya
(Fakultas Farmasi, 2023-07-25)Terjadinya proses degeneratif dalam biologi molekuler berkorelasi dengan adanya kelebihan radikal bebas, hal ini memicu proses oksidatif yang berbahaya bagi tubuh. Radikal bebas didefinisikan sebagai atom, molekul, atau ... -
Pengaruh Pemberian Ekstrak Etanol Akar Tawas UT (Ampelocissus rubiginosa Lauterb.) terhadap Kadar Glukosa Darah, Kolesterol Total dan Trigliserida Mencit Diabetes yang Diinduksi Aloksan
(Fakultas Farmasi, 2023-07-20)Diabetes melitus (DM) merupakan kelainan metabolik lemak dan protein yang menyebabkan hiperglikemia atau meningkatnya kadar glukosa darah. Menurut data dari International Diabetes Federation (IDF, 2021), Indonesia ... -
Pembuatan Penutup Luka Hidrofilm dari Ekstrak Ikan Gabus (Channa striata) sebagai Penyembuh Luka
(Fakultas Farmasi, 2023-04-14)Pembuatan Penutup Luka Hidrofilm Dari Ekstrak Ikan Gabus (Channa striata) Sebagai Penyembuh Luka: Reary Nurtaqwim Syuhri: 182210101078: 95 Halaman:Fakultas Farmasi:Universitas Jember. Luka merupakan kerusakan pada ... -
Uji Hambatan Tirosinase dan Formulasi Sediaan Krim Ekstrak Etanol Biji Kopi Hijau Robusta (Coffea canephora)
(Fakultas Farmasi, 2023-07-27)Hiperpigmentasi pada kulit adalah permasalahan kulit yang ditandai dengan penggelapan kulit akibat kelebihan melanin. Agen antihiperpigmentasi diperlukan untuk mengurangi permasalahan tersebut. Pemilihan bahan aktif dari ... -
Penetapan Kadar Fenol Total dan Pembentukan Model Klasifikasi Serbuk Daun Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia (Christm.) Swingle) Berbeda Ketinggian Tempat Tanam
(Fakultas Farmasi, 2023-07-25)Jeruk nipis (Citrus aurantifolia (Christm.) Swingle) telah dibudidayakan secara luas di seluruh dunia dan hampir seluruh bagian dari tanaman ini dapat digunakan dalam pengobatan tradisional. Sebagian besar tanaman ini ... -
Optimasi Konsentrasi Kuersetin Kombinasi Avobenzone dalam Sediaan Body Cream Tabir Surya
(Fakultas Farmasi, 2023-05-12)Indonesia merupakan negara dengan iklim tropis yang memiliki intensitas sinar matahari yang tinggi. Matahari adalah sumber energi dan cahaya bagi makhluk hidup yang mampu memancarkan berbagai jenis sinar baik yang ... -
Penetapan Kadar Kafein Pada Berbagai Jenis Minuman Kopi Menggunakan Metode Skanometri
(Fakultas Farmasi, 2023-07-20)Kafein merupakan sebuah senyawa alami yang berasal dari kelompok xantin dan berperan sebagai stimulan sistem saraf pusat, meningkatkan denyut jantung dan meningkatkan aktivitas otak. Terdapat banyak metode yang telah ... -
Uji Aktivitas Antioksidan serta Penetapan Kadar Fenolik, Flavonoid, dan Alkaloid Total Ekstrak Jamu Merek A, B, C, D
(Fakultas Farmasi, 2023-04-06)Meningkatnya popularitas jamu sebagai obat alami untuk berbagai masalah kesehatan membuat permintaan akan obat tradisional Indonesia ini melonjak. Pasar online memiliki peran penting dalam meningkatkan aksesibilitas dan ... -
Pengembangan Sensor Kolorimetri Berbasis Kertas untuk Deteksi Fenilbutazon pada Jamu Pegal Linu
(Fakultas Farmasi, 2021-12-27)Jamu merupakan ramuan dari beberapa bahan yang berupa bahan tumbuhan, bahan hewan, bahan mineral, sedian sarian (galenik), atau campuran dari bahan tersebut yang secara turun temurun telah digunakan untuk pengobatan. Jamu ... -
Optimasi Hydroxypropyl Methylcellulose dan Natrium Karboksi Metil Selulosa pada Tablet Kaptropil sebagai sistem Floating Mucoadhesive Metode Desain Faktorial
(Fakultas Farmasi, 2023-02-07)Hipertensi merupakan suatu kondisi terjadinya peningkatan tekanan darah (BP) arteri (sistolik dan distolik) secara persisten. Komplikasi hipertensi dapat mengenai berbagai organ tertarget seperti pembuluh darah di jantung, ... -
Studi Kepatuhan Pasien Hipertensi di Puskesmas Way Jepara Lampung menggunakan Kuesioner Hill-Bone
(Fakultas Farmasi, 2023-01-25)Hipertensi merupakan kondisi dimana seseorang mengalami peningkatan pada tekanan darah di atas nilai normal yaitu nilai sistolik ≥140 mmHg dan atau diastolik ≥90 mmHg secara persisten. Hipertensi merupakan penyakit silent ... -
Efektivitas Ekstrak Jamu Merek A, B, C, D terhadap Stabilisasi Membran Sel Darah Merah dan Inhibisi Denaturasi Protein
(Fakultas Farmasi, 2023-04-17)Non-steroidal anti-inflammatory drugs (NSAIDs) are potent anti-inflammatory agents with gastrointestinal, cardiovascular, and renal side effects. Therefore other anti-inflammatory agents with minimal side effects are still ... -
Efektivitas Ekstrak Jamu Merek A, B, C, D terhadap Stabilisasi Membran Sel Darah Merah dan Inhibisi Denaturasi Protein
(Fakultas Farmasi, 2023-04-17)Permasalahan: Non-steroidal anti-inflammatory drug (NSAID) merupakan agen antiinflamasi yang poten dengan efek samping pada gastrointestinal, kardiovaskuler, dan ginjal. Oleh sebab itu agen antiinflamasi lain dengan efek ...