Browsing UT-Faculty of Engineering by Title
Now showing items 1626-1645 of 4141
-
LAJU PENURUNAN KUALITAS JALAN PER TAHUN DI KABUPATEN JEMBER
(2017-01-18)Kerusakan jalan merupakan salah satu penyebab ketidaknyamanan dalam berkendara. Hal ini dapat mempengaruhi penurunan kualitas jalan dan kecepatan kendaraan. Melihat begitu pentingnya jalan dalam mobilitas manusia ... -
LAMA WAKTU MENGHASILKAN KAYU LAMINASI PENGEMPAAN OPTIMUM UNTUK KUAT LENTUR MAKSIMUM DARI KAYU MERANTI DAN KERUING
(2013-12-05)Pemanfaatan kayu dalam bidang konstruksi sejauh ini masih terbatas pada pemakaian non struktur dan masih jarang dalam pemanfaatan struktur utama berupa kolom ataupun balok. Kayu memiliki banyak kelebihan jika dibandingkan ... -
LAT PERAGA SISTEM PERUBAHAN GERAK ROTASI MENJADI TRANSLASI (Bagian Dinamis)
(2014-01-24)Sistem perubahan gerak rotasi menjadi translasi adalah suatu ilmu yang mempelajari mengenai gerak relatif dari bagian-bagian mesin, lintasan, kecepatan, dan percepatan serta membahas gaya-gaya yang bekerja pada bagian-bagian ... -
LEMBAR PENGESAHAN PROYEK AKHIR RANCANG BANGUN ALAT PENGUPAS KULIT ARI KEDELAI SEBAGAI USAHA PENINGKATAN KUANTITAS PRODUKSI TEMPE (BAGIAN DINAMIS)
(2014-01-21)Pengupasan kulit ari kedelai merupakan langkah awal dari proses pengolahan tempe, proses pengupasan kulit ari kedelai pada umunya masih menggunakan tenaga manual yang menyebabkan proses pengupasan lambat dan kuantitasnya rendah ... -
THE MAIN CHARACTERS’ CHARACTER IN MARK TWAIN’S THE ADVENTURES OF TOM SAWYER AND THE ADVENTURES OF HUCKLEBERRY FINN OF HUCKLEBERRY FINN OF HUCKLEBERRY FI
(2014-01-24)Adventures of Tom Sawyer and The Adventures of Huckleberry Finn. The Adventures of Tom Sawyer tells about the hopes, plans and dreams of children. Then, The Adventures of Huckleberry Finn tells about race and slavery at ... -
MANAJEMEN DAN REKAYASA LALU LINTAS PADA JALAN JAWA SEGMEN SMAN 2 JEMBER DAN SMPN 3 JEMBER
(2013-12-17)Meningkatnya angka kendaraan pada jalan jawa kabupaten jember adalah suatu permasalahan yang perlu diperhatikan. Karena meningkatnya angka kendaraan sangat berpengaruh pada tingkat pelayanan yang dimiliki oleh suatu ... -
MANAJEMEN ENERGI MOBIL LISTRIK ANTARA FUEL CELL , PHOTOVOLTAIC, DAN BATERAI MENGGUNAKAN FUZZY LOGIC
(2014-11-06)Mobil listrik adalah kendaraan yang digerakkan dengan motor listrik, menggunakan energi listrik yang disimpan dalam baterai atau tempat penyimpan energi lainnya. Baterai adalah komponen yang dapat menyimpan serta menghasilkan ... -
MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DITINJAU DARI ASPEK UNSAFE ACTION PADA PROYEK PEMBANGUNAN APARTEMENT EDUCITY - SURABAYA
(2013-12-16)Sebagai seorang calon kontraktor tentunya telah mengenal dan mengerti tentang resiko kerja. Sekalipun bersifat umum , setiap kecelakaan tidak bisa dilepaskan dari faktor ekonomi dalam suatu lingkungan kerja. Dan tentunya ... -
Manajemen Operasional dan Pemeliharaan Bangunan Gedung ISDB Auditorium Universitas Jember
(Fakultas Teknik, 2022-01-11)Pembangunan gedung tidak lepas dari dari kegiatan pemeliharaan gedung. Hal tersebut harus dipertimbangkan sejak tahapan perencanaan untuk menjaga usia ekonomis, keberfungsian bangunan dan memberi kenyamanan pada ... -
Manajemen Sumber Daya pada Pembangunan Perpustakaan Universitas Islam Internasional Indonesia (UIII) dengan Metode Building Information Modelling (BIM)
(Fakultas Teknik, 2023-01-20)Berkembangnya teknologi di era serba digital seperti sekarang, diharapkan dapat mencapai tujuan yang diinginkan dengan lebih efektif, efisien, dan akurat. Salah satu metode untuk menghadapi permasalahan tersebut adalah ... -
ManajemenRisiko K3 Pemasangan Pipa Petragas Dengan Hazard Identification Risk Assessment and Risk Control (HIRARC) (Studi Kasus: Area Bojonegoro km 112 – 126 Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro)
(2018-09-26)Setiap lingkungan kerja pekerjaan konstruksi tidak terlepas dari sumbersumber bahaya baik yang ditimbulkan oleh manusia, lingkungan maupun yang ditimbulkan oleh alat. Sehingga setiap pekerjaaan konstruksi di haruskan ... -
Maximum Power Point Tracking Berbasis Perturb And Observe – Fuzzy Pada Panel Surya Bereflektor Cermin Cekung
(Fakultas Teknik, 2019-10-10)Kebutuhan energi telah menjadi salah satu kebutuhan primer atau pokok pada hampir seluruh masyarakat dunia. Tren pertumbuhan dan kebutuhan energi juga semakin meningkat setiap tahunnya, berbanding lurus dengan ... -
MEMBANDINGKAN BESAR LENDUTAN PADA HASIL PENGUJIAN STRUKTUR PELENGKUNG PASANGAN BATU BATA DAN PEMODELAN PADA SOFTWARE BANTU ANALISA STRUKTUR
(2015-12-11)Dari latar belakang tersebut diatas dapat rumusan masalah: Berapa besar perbandingan lendutan hasil pengujian di laboratorium dan hasil pemodelan pada software bantu analisa struktur? -
MENGGUNAKAN MODEL CROPSYST UNTUK PREDIKSI HASIL TANAMAN JAGUNG VARIETAS BISI 16 SELAMA PERIODE TAHUN 2003 – 2007 STUDI KASUS DESA KERTONEGORO KECAMATAN JENGGAWAH KABUPATEN JEMBER
(2014-01-25)Jagung merupakan tanaman semusim. Pertumbuhan tanaman jagung mulai dari awal tanam sampai panen diselesaikan dalam 80-150 hari. Paruh pertama dari siklus merupakan tahap pertumbuhan vegetatif dan paruh kedua untuk tahap ... -
MENGHITUNG KEBUTUHAN AIR BERSIH PADA PROYEK PERUMAHAN JEMBER NEW CITY (JNC)
(2017-01-18)Kawasan perkotaan dengan tingkat pembangunan yang pesat dan pertumbuhan penduduk yang tinggi, air bersih merupakan barang yang langka dan mahal. Dengan banyaknya pembangunan-pembangunan infrastruktur di daerah perkotaan ... -
MESIN PENETAS TELUR AYAM OTOMATIS MENGGUNAKAN KONTROL LOGIKA FUZZY BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16
(2013-12-03)Penetasan telur ayam dalam waktu yang bersamaan secara alami sangatlah sulit, karena induk ayam hanya mampu mengerami kurang lebih 10 butir telur. Penggunaan penetas telur otomatis menjadi salah satu solusi. Dalam proyek ... -
Metode Modal Participation Factor Untuk Optimisasi PSS dengan NSGA-II pada Sistem Tenaga Listrik Multimesin
(Fakultas Teknik, 2021-05-21)Multiband-PSS (MB-PSS) dengan mengkoordinasikan high-pass filter dan low-pass filter pada blok washout dari struktur lead-lag compensator controller jika dioptimisasikan dengan komputasi NSGA-II, maka piranti PSS dapat ... -
Mitigasi Dampak Perubahan Tutupan Lahan Terhadap Bencana Banjir di Das Bedadung Kabupaten Jember
(Fakultas Teknik, 2021-07-17)Daerah Aliran Sungai Bedadung telah mengalami perubahan tutupan lahan. Salah satu faktor yang mengakibatkan perubahan tata guna lahan adalah bencana alam. Musim kemarau tahun 2019 di DAS bedadung menyebabkan bencana ... -
Mitigasi dan Analisis Tingkat Risiko Banjir di Kabupaten Situbondo
(Fakultas Teknik, 2023-03-24)Bencana adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa yang dapat menambah jumlah korban atau menimbulkan kerusakan harta benda, sarana pelayanan umum, dan prasarana dalam skala di luar kemampuan normal. Menurut data BNPB, ... -
Mobil Listrik Berpenggerak Dua Motor Dengan Pengaturan Kecepatan Menggunakan Sensor GYROSCOPE
(FAKULTAS TEKNIK, 2020-09-20)Perkembangan dalam bidang otomotif tertuju pada kendaraan tanpa menggunakan bahan bakar minyak. Dalam melepaskan ketergantungan pada bahan bakar minyak inovasi yang paling utama yaitu mobil listrik. Kendaraan listrik ...