MENINGKATKAN PRESTASI BElAJAR SISWA MATA PElAJARAN BIOLOGI MELALUI PENDEKATAN LINGKUNGAN BAHAN KAJIAN KEANEKARAGAMAN HEWAN KElAS I SlTP N 2 ARJASA TAHUN PELAJARAN 2000 /2001
Abstract
SLTPN 2 Arjasa memiliki lingkungan yang sangat mendukung untuk sumber
pembelajaran biologi, namun belum dimanfaatkan untuk pembelajaran biologi, padahal
pelajaran biologi yang diajarkan di SLTP banyak terdapat pada lingkungan sekitar
sebagai sumber belajar dengan pendekatan lingkungan salah satunya adalah pada
bahan kajian keanekaragaman hewan. Permasalahan yang muncul adalah apakah
lingkungan dapat digunakan untuk meningkatkan aktivitas dan hasil ulangan sub
sumatif siswa dalam mata pelajaran biologi bahan kajian keanekaragaman hewan.
Kegiatan pembelajaran dengan pendekatan lingkungan ini bertujuan mengetahui
tingkat aktivitas dan peningkatan hasil ulangan sub sumatif siswa dalrun mempelajari
biologi bahan kajian keanekaragaman hewan dengan metode yang digunakan adalah
metode observasi untuk mengukur aktivitas siswa dengan data yang akan
diraih,berasal dari langkah-langkah kerja ilmiah yaitu berupa persiapan alat,
partisipasi siswa, dalam kelompok, pelaksanaan pengamatan, mengisi lembar
pengamatan, menyimpulkan hasil pengamatan dan mencatat hasilnya. Metode test
dengan data yang ingin diraih yaitu ingatan, pemahaman dan penerapan. Responden
diambil dari kelas lc SL TPN 2 Arjasa yang berjumlah 46 siswa, karena penelitian ini
berupa action reseat maka responden yang diambil berdasarkan skor terendah dari
rata-rata kelas I. Dari hasil analisis data yang diperoleh dengan pendekatan
lingkungan mengalami penigkatan aktivitas belajar yaitu dari yang semula 76,79 %
pada siklus I meningkat mcnjadi 84,28% pada siklus fi dan 87,95% pada siklus HI
sedangkan hasil ulangan sub sumatif meningkat dari yang semula hanya 59 %
menjadi 87 %. Dengan memperhatikan batas keberhasilan rata-rata nilai sebesar 65
per individu dan ketuntasan klasikaJ 85 % per kelas. Pendekatan lingkungan dapat
meningkatkan prestasi belajar biologi bahan kajian keanekaragaman hewan pada
siswa kelas I SLTP N 2 Arjasa tahun pelajaran 2000/2001.
Collections
- UT-Faculty of Law [6257]