Kajian Teknologi Pembuatan Minuman Berbagai Kedelai Sangrai.
Abstract
Potensi susu kedelai yang cukup tinggi serta nilai yang dikandungnya ,terutama kandungan proteinnya yang tinggi,menarik usaha usaha untuk mengembangkan produk ini .Lebih jauh citarasa energi serta aroma langu yang terdapat pada susu kedelai dapat direduksi dengan merubah metode pengolahan dari perebusan menjadi penyangraian .Penyangraian sebagaimana diketahui pada produk kopi ,mampu membangkitkan aroma yang tidak muncul melalui perebusan .Kemudian untuk meningkatkan nilai ekonomisnya ,proses dilanjutkan untuk meningkat untuk menjadikannya produk instan.