STUDENT RESEARCH ARTICLE (Artikel Penelitian Mahasiswa): Recent submissions
Now showing items 1181-1200 of 4150
-
PENGARUH DEBIT AIR DAN PEMBERIAN JENIS NUTRISI TERHADAP PERTUMBUHAN
(UNEJ, 2014)The purpose of this study was to determine the effect of water discharge and nutrients brands for kale growth at NFT (Nutrient Film Technique) hydroponic system. This study used two factors: the range of water discharge ... -
PEMANTAUAN PERUBAHAN PENUTUPAN LAHAN MENGGUNAKAN APLIKASI SISTEM
(UNEJ, 2015)The purpose of this research is create a digital map using Quantum GIS software to searching a difference between landcover area from 2008 until 2014. Spatial data gained from ground-check and georeference every landcover ... -
PEMANFAATAN PUPUK CALSIUM SILICATE (CaSiO3) DALAM MENINGKATKAN
(UNEJ, 2014)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pupuk Calsium Silicate (CaSiO3) dalam meningkatkan perkecambahan biji, kualitas benih dan hasil pada tanaman padi (Oryza sativa L.). Penelitian ini dilakukukan ... -
KARAKTERISASI TEH BERBAHAN DASAR TEH HIJAU, KULIT LIDAH BUAYA DAN
(UNEJ, 2015)Perkembangan agroindustri lidah buaya di Indonesia telah berkembang pesat, namun yang digunakan hanya gel nya sedangkan kulitnya hanya dibuang atau dijadikan pupuk. Untuk mengurangi limbah kulit lidah buaya ini dapat ... -
Identifikasi Prioritas Konservasi Berdasarkan Tingkat Bahaya Erosi (TBE) dan Sosial Ekonomi
(UNEJ, 2015)Conservation is an act to guarding the existence of something continuous quality and quantity. Conservation needs to be done to reduce or prevent excessive erosion. Erosion can occur naturally or as a result of human ... -
ANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI UNGGULAN BERBASIS SINGKONG DI
(UNEJ, 2015)Singkong merupakan salah satu tanaman yang memiliki potensi pengembangan produk olahan. Potensi tersebut mendorong adanya agroindustri berbasis singkong dan agroindustri unggulan. Kegiatan agroindustri unggulan memiliki ... -
PENGARUH APLIKASI PACLOBUTRAZOL DAN DOSIS PUPUK KALIUM
(UNEJ, 2015)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui interaksi antara konsentrasi paclobutrazol dengan dosis pupuk kalium terhadap pertumbuhan dan hasil umbi bawang merah, mengetahui pengaruh konsentrasi paclobutrazol terhadap ... -
KARAKTERISTIK FISIK TEPUNG K OHARSOIL P PEERDTAANNIGA N(C anavalia ensiformis L.)
(UNEJ, 2015)Koro pedang merupakan salah satu komoditi lokal yang dapat diolah menjadi produk potensial yaitu tepung koro pedang termodifikasi oleh pH dan lama perendaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik fisik ... -
Analisis Risiko Kecelakaan Kerja Pada Petugas Pengambil Contoh Uji (PCU) Cerobong Boiler (Studi Kasus di Unit Pelaksana Teknis Kesehatan dan Keselamatan Kerja Surabaya) Risk Analysis of the Occupational Accident on Sampling Man (PCU) Officers of Static Sources Emission (Boiler) (Case study at Technical Operational Units of Occupational Health and Safety Surabaya)
(UNEJ PRESS, 2015)Risiko merupakan peristiwa yang dapat terjadi di masa datang akibat dari kegiatan pada masa sekarang. Petugas Pengambil Contoh Uji (PCU) UPT K3 Surabaya juga memiliki risiko pada alur kerjanya. 50% atau sebanyak 7 dari ... -
Kajian Data dan Informasi Bencana di Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bondowoso (Assessment of Disaster Data and Information in Regional Disaster Management Agency (RDMA) Bondowoso)
(UNEJ PRESS, 2015)Dilihat dari aspek geologis, geografis, klimatologi, dan topografinya, Kabupaten Bondowoso rawan terhadap bencana letusan gunungapi, tanah longsor, angin puting beliung, dan banjir. Pengelolaan data dan informasi bencana ... -
Hubungan Antara Status KEK dan Status Anemia dengan Kejadian BBLR Pada Ibu Hamil Usia Remaja (Studi di Wilayah Kerja Puskesmas Cermee Kabupaten Bondowoso) The Correlation Between the Status of Chronic Energy Deficiency and Anemia With Low Birth Weight (LBW) among adolescent maternal mother (Study in Region of Cermee Public Health Centre in Bondowoso)
(UNEJ PRESS, 2015)Berat Badan Lahir Rendah (BBLR) adalah bayi baru lahir yang berat badannya saat lahir kurang dari 2500 gram. Status gizi saat hamil dapat diukur melalui status KEK dan Anemia pada ibu hamil. Penelitian ini bertujuan untuk ... -
ANALISIS DEFISIT DEBIT DAS MENGGUNAKAN METODE AMBANG BATAS (THRESHOLD LEVEL METHOD)
(UNEJ, 2015)Deficits discharge is an event that shows a lack of discharge on the river. This event causes by less rainfall event on the region. This study used threshold level method (TLM) to evaluate daily deficit discharge by ... -
PENILAIAN TINGKAT KEKRTITISAN LAHAN DI DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS)
(UNEJ, 2015)DAS bomo mempunyai permasalahan yang cukup komplek dimulai dari curah hujan yang tinggi, sering terjadinya longsor, tata guna lahan yang kurang baik dan tidak adanya tindakan konservasi yang baik pada daerah DAS bomo, ... -
ANALISIS KELAYAKAN INDUSTRI ABON JANTUNG PISANG
(UNEJ, 2015)Jantung pisang adalah sumber bahan makanan yang belum dioptimalkan kegunaannya. Hal tersebut dapat diamati dari harga jantung pisang yang tergolong rendah, yaitu hanya Rp 2.000,00 – Rp 3.000,00 perbuah di pasar tradisional. ... -
EKSTRAKSI SENYAWA ANTIOKSIDAN KULIT BUAH KOPI : KAJIAN JENIS KOPI DAN
(UNEJ, 2015)Kulit buah kopi mengandung senyawa-senyawa antioksidan yang berpotensi digunakan sebagai bahan antioksidan alami. Perbedaan jenis kulit buah kopi berpengaruh terhadap jumlah senyawa antioksidan yang ada di dalam kulit ... -
STUDI FAKTOR PENYEBAB KERUSAKAN TANAH DI DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS)
(UNEJ, 2015)DAS Bomo berpotensi mengalami kerusakan tanah apabila tidak segera dilakukan konservasi dan penanganan yang baik. Kerusakan tanah akan berakibat rusaknya sifat-sifat dasar tanah baik sifat fisik, kimia, dan biologi tanahnya, ... -
PERBAIKAN DESAIN KURSI DAN MEJA SORTASI BIJI KOPI UNTUK MENINGKATKAN
(UNEJ, 2014)Kopi berperan penting bagi pertumbuhan perekonomian masyarakat di Indonesia. Salah satu daerah yang memiliki produksi kopi tertinggi di Jawa Timur adalah kabupaten Bondowoso. UPH Harapan Makmur 6 merupakan Unit Pengolahan ... -
Pemanfaatan Kombinasi Bau Bangkai Kodok dan Insektisida Nabati sebagai Pengendali
(UNEJ, 2015)Padi merupakan tanaman pangan penghasil beras yang merupakan kebutuhan penting bagi masyarakat Indonesia. Salah satu kendala dalam budidaya tanaman padi adalah serangan hama walang sangit (Leptocorisa acuta T.). Ganguan ... -
EFEKTIVITAS AGENS PENGENDALI HAYATI (APH) DAN INSEKTISIDA SINTETIK
(UNEJ, 2015)Hama Spodoptera exigua merupakan hama utama tanaman bawang merah, yang dapat menyebabkan kehilangan hasil panen 57% yang terjadi pada fase penanaman hingga masa panen. Tujuan penelitian ini untuk mencari Agens Pengendali ... -
EFEKTIVITAS INSEKTISIDA NABATI DAUN TANJUNG DAN DAUN PEPAYA
(UNEJ, 2015)Ulat grayak (Spodoptera litura F.) merupakan hama yang menyerang atau memakan tanaman pada bagian daun sehingga meninggalkan lubang. S. litura merupakan hama pada berbagai jenis tanaman karena bersifat polifagus (kisaran ...