UT-Faculty of Agriculture: Recent submissions
Now showing items 1321-1340 of 4537
-
Pengaruh Penggunaan Barrier terhadap Perkembangan Populasi dan Serangan Bemisia tabaci Genn. pada Pertanaman Kedelai
(Fakultas Pertanian, 2022-07-26)Tanaman kedelai (Glycine max (L) Merril.) merupakan tumbuhan serbaguna yang memiliki banyak manfaat. Manfaat gizi yang tinggi membuat biji kedelai dimanfaatkan sebagai bahan baku sehari-hari seperti sebagai bahan baku ... -
Relasi Gender Keluarga Buruh Panen Cengkeh PT. Sumbersari Petung di Dusun Sumber Petung Desa Sempu Kecamatan Ngancar Kabupaten Kediri
(Fakultas Pertanian, 2021-07-14)PT. Sumber Sari Petung (PT. SSP)merupakan perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan dan pariwisata. Bidang perkebunan mengelola tanaman cengkeh, kakao, kayu keras, karet, dan tebu dan bidang pariwisata mengelola ... -
Kelayakan Finansial dan Strategi Pengembangan Usaha Terasi Goreng Cahaya Jaya di Desa Kedungrejo Kecamatan Muncar Kabupaten Banyuwangi
(Fakultas Pertanian, 2022-06-02)Sektor perikanan merupakan salah satu subsektor pertanian yang berpotensi untuk dikembangkan. Pada kondisi covid-19, potensi sektor perikanan dimanfaatkan untuk meningkatkan perekonomian pemerintah maupun masyarakat. ... -
Kelayakan Finansial dan Strategi Pengembangan Usaha Agroindustri Terasi Goreng Cahaya Jaya di Desa Kedungrejo Kecamatan Muncar Kabupaten Banyuwangi
(Fakultas Pertanian, 2022-06-02)Usaha agroindustri terasi goreng Cahaya memiliki potensi untuk dikembangkan. Namun belum melakukan perhitungan finansial secara rinci untuk mengetahui apakah usaha ini layak dijalankan atau tidak. Tujuan penelitian ini ... -
Peran Buruh Tani Wanita pada Usahatani Semangka di Desa Mojosari Kecamatan Puger Kabupaten Jember
(Fakultas Pertanian, 2022)Usahatani semangka merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan untuk menghasilkan buah semangka. Kegiatan tersebut dilakukan guna mendapatkan hasil berupa buah semangka. Kegiatan usahatani semangka tidak hanya dikerjakan ... -
Pengaruh Penambahan Biostarter pada Pupuk Kompos Tanaman Kudzu Pueraria Javanica Terhadap N-Total dan Serapan Hara Nitrogen pada Tanaman Sawi Brassica Juncea L.
(Fakultas Pertanian, 2022-07-19)Pupuk kompos sangat berpengaruh terhadap status hara pada tanah maupun tanaman. Pemberian pupuk kompos juga akan berpengaruh baik dalam masa pertumbuhan dan perkembangan tanaman sawi. Penelitian ini bertujuan untuk ... -
Pembuatan Antibodi Poliklonal untuk Deteksi Protein Wee1 pada Sel Tanaman Padi
(Fakultas Pertanian, 2022-03-17)Wee1 menjadi salah satu protein kinase yang berperan penting pada proses pembelahan sel juga berperan sebagai inhibitor dari checkpoint siklus sel. . Wee1 berperan memfosforilasi cyclin dependent kinase 1 (CDK1) dan ... -
Pengaruh Dosis Pupuk Organik dan Pseudomonas Fluorescens terhadap Penyakit Busuk Pangkal (Sclerotium Rolfsii) pada Tanaman Kedelai
(Fakultas Pertanian, 2022-07-29)Cendawan Sclerotium rolfsi merupakan salah satu jenis patogen tular tanah (soil borne) yang dapat menyebabkan penyakit busuk pangkal, kerusakan yang diakibatkan sangat berarti pada tanaman kedelai. Penyakit ini dapat ... -
Respon Pertumbuhan dan Hasil Tiga Varietas Tanaman (Apium graveolens L.) pada Berbagai Tingkat Naungan
(Fakultas Pertanian, 2022-07-13)Penanaman seledri (Apium graveolens L.) pada dataran tinggi dengan intensitas cahaya rendah dinilai sesuai dan dapat menghasilkan produksi optimal, namun tidak menutup kemungkinan untuk ditanam pada daerah dataran ... -
Kelayakan dan Saluran Pemasaran Usaha A&F (Agriculture & Farm) Indonesia Jamur Tiram (Pleurotus Ostreatus) di Desa Cindogo Kecamatan Tapen Kabupaten Bondowoso
(Pertanian, 2022-07-23)Jamur merupakan salah satu jenis tanaman hortikultura dengan beberapa varian yang aman untuk dikonsumsi, salah satunya ialah jamur tiram putih (Pleurotus Ostreatus) yang memiliki kandungan gizi bagus serta banyak diminati ... -
Uji Eegektivitas dan Selektifitas Herbisida Fenoksaprop-p-etil terhadap Gulma pada Pertanaman Semangka (Citrullus lanatus L.)
(Dendik Anas Wijaya, 2022-07-11)Tanaman semangka (C. Lanatus L.) termasuk dalam keluarga Cucurbitaceae atau labu-labuan karena mengandung banyak air sehingga penyebarannya tergolong cepat Gulma merupakan salah satu OPT yang dapat menurunkan produksi ... -
Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Usahatani Benih Jagung dalam Kemitraan antara Petani dengan CV Karomah Jaya Mandiri di Kabupaten Jember
(Fakultas Pertanian, 2022-06-22)Komoditas jagung merupakan komoditas subsektor tanaman pangan yang banyak dimanfaatkan secara beragam, sehingga menyebabkan kebutuhan jagung nasional terus meningkat. Kabupaten Jember sebagai salah satu sentra komoditas jagung ... -
Pengaruh Dosis Pupuk Nitrogen dan Populasi Tanaman terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Padi dan Kedelai pada Sistem Tanam Tumpangsari di Lahan Kering
(Fakultas Pertanian, 2022-07-19)Luas lahan sawah yang semakin sempit membuat potensi lahan kering harus dikembangkan untuk budidaya tanaman pangan. Optimalisasi lahan kering untuk budidaya tanaman pertanian memiliki kesulitan tersendiri karena lahan ... -
Perkembangan Penyakit Bulai (Peronosclerospora sp.) pada Tanaman Jagung (Zea mays) dan Pengendaliannya di Kecamatan Arjasa Kabupaten Jember
(PERTANIAN, 2022-09-13)perkembambangan penyakit bulai setiap minggu meningkat pada fase vegetatif dan konstan saat memasuki fase generatif. penyakit bulai disebabkan oleh patogen peronosclerospora sp. sehingga menimbulkan gejala klorosis hingga ... -
Pemetaan Status Tingkat Bahaya Erosi Sub Daerah Aliran Sungai (DAS) Dinoyo Kabupaten Jember
(Faris Ghozy Setiawan, 2022-07-26)Perubahan tata guna lahan yang tidak disertai dengan tindakan konservasi akan berakibat terdegradasinya lahan. Apalagi pada daerah-daerah yang memiliki kelerengan curam. Kelerengan merupakan faktor yang sangat penting. ... -
Pengaruh Lama Fermentasi dan Pemberian Limbah Kulit Buah Nanas sebagai POC terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Sawi (Brassica juncea L.)
(Fakultas Pertanian, 2022-06-10)Kulit nanas merupakan limbah yang ditemukan setelah pengolahan untuk produk makanan ataupun minuman yang memiliki potensi untuk dimanfaatkan kembali. Salah satu alternatif dalam pemanfaatan limbah kulit nanas yaitu dijadikan ... -
Covid-19 dan Daya Saing Ekspor Komoditas Tembakau Indonesia
(Fakultas Pertanian, 2022-03-30)Komoditas tembakau merupakan salah satu komoditas pertanian yang penting dan strategis di Indonesia. Komoditas tembakau merupakan tanaman yang menjadi bahan baku utama pembuatan rokok. Industri rokok merupakan industri yang ... -
Efektivitas Kombinasi Media Penyaring dan Tanaman Eceng Gondok (Eichhornia Crassipes) untuk Meningkatkan Kualitas Air Irigasi di Sekitar Tpa Pakusari Jember
(Fakultas Pertanian, 2022-07-29)Jumlah penduduk di Kabupaten Jember berkembang sangat pesat setiap tahunnya. Peningkatan jumlah penduduk menjadi salat satu faktor yang mempengaruhi besarnya volume sampah di perkotaan. Salah satunya terjadi di TPA ... -
Analisis Molekuler Cekaman Kekeringan pada Varietas Padi Hitam (Oryza sativa L.) Menggunakan Marka RAPD (Random Amplified Pholymorphic DNA)
(Fakultas Pertanian, 2021-08)Padi hitam merupakan varietas padi yang memiliki kandungan sianidin-3-glukosida (bahan aktif antosianin) lebih tinggi dibandingkan dengan padi yang tidak memiliki warna. Analisis molekuler yaitu suatu pengamatan yang dapat ... -
Penggunaan Bakteri Bacillus sp. sebagai Agen Pengendali Hayati Penyakit Hawar Daun (Helminthosporium turcicum) pada Tanaman Jagung (Zea may L.)
(Muhammad Amin Farhan, 2022-06-24)Jagung (Zea may L.) merupakan salah satu komoditas tanaman pangan penting kedua setelah padi. Hasil produksi tanaman jagung dapat dijadikan sebagai bahan pokok pangan, industri, dan pakan ternak. Melihat potensi dan manfaat ...