MASTER THESES (Koleksi Tesis): Recent submissions
Now showing items 341-360 of 2048
-
Pengembangan E-Modul Sejarah Berbasis Colonial Heritage of Jember untuk Mata Pelajaran Sejarah Indonesia Kelas XI SMA di Kabupaten Jember
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2022-07)Pembelajaran sejarah abad ke-21 berorientasi pada pemenuhan kebutuhan generasi Z. Generasi Z dibesarkan di era yang penuh dengan ketegangan politik, kekerasan dan ketidakstabilan sosial, namun dilengkapi dengan kemudahan ... -
Pengaruh Influencer Marketing dan Emotional Branding melalui Brand Image terhadap Repurchase Intention Produk Iymel Says Hijab
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2022-07-25)Media sosial mempunyai keunggulan strategi marketing yang memudahkan pelaku bisnis seperti Iymel Says Hijab dimasa pandemi saat ini, salah satunya dengan melibatkan jasa influencer marketing. Karena mampu menciptakan ... -
Pengaruh Lingkungan Kerja dan Budaya Organisasi melalui Kepuasan Kerja terhadap Efektivitas Keja Dosen Universitas Abdurachman Saleh Situbondo
(Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, 2022-07-12)Perguruan tinggi merupakan institusi yang menyediakan jasa pendidikan yang memiliki peran sebagai wadah untuk menyiapkan sumber daya manusia yang handal. Sumber daya manusia yang handal dapat tercipta dengan proses belajar ... -
Faktor-Faktor Perilaku Penggunaan Aplikasi Mobile JKN dengan Pendekatan Teori TAM dan TPB di Kabupaten Jember
(Pasca Sarjana, 2022-07-06)Penggunaan e-health dimasa pandemi menunjukkan tren aktivasi yang tinggi. BPJS Kesehatan sebagai penyelenggara program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) sejak tahun 2017 membuat terobosan baru melalui aplikasi e-health yang ... -
Pengaruh Islamic Corporate Social Responsibility Disclosure terhadap Financial Performance dengan Mediasi Manajemen Laba dan Moderasi Good Corporate Governance
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2021-06-28)Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Islamic corporate social responsibility disclosure (ICSRD), good corporate governance (GCG), dan manajemen laba terhadap financial performance (FP). Selain itu penelitian ini ... -
Pengaruh Corporate Image dan Service Quality terhadap Customer Loyalty melalui Customer Satisfaction sebagai Variabel Intervening pada Poli Fisioterapi RS. Bhakti Husada
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2022-06-16)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Corporate Image dan Service Quality terhadap Customer Loyalty melalui Customer Satisfaction sebagai Variabel Intervening pada Poli Fisioterapi RS. ... -
Pemetaan Jalur Evakuasi Berbasis GIS dalam Rangka Mitigasi Bencana Banjir, Studi Kasus: Kecamatan Panti, Kabupaten Jember
(Fakultas Teknik, 2022-07-12)Penyediaan peta jalur evakuasi banjir merupakan salah satu upaya mitigasi bencana untuk memberikan keselamatan antisipasi terjadinya bahaya banjir. Tujuan penelitian ini adalah membuat peta jalur evakuasi, dengan ... -
Penanda Fatis Bahasa Jawa pada Kelompok Sosial Remaja di Kecamatan Sambikerep Kota Surabaya
(Fakultas Ilmu Budaya, 2022-07-26)Penanda fatis dibagi menjadi bentuk yang terdiri dari partikel, kata fatis, dan frase fatis. Penelitian ini tergolong ke dalam jenis penelitian kualitatif. Wujud data dalam penelitian ini berupa kata-kata dalam dialog ... -
Pengembangan E-modul Pembelajaran Berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematic) Untuk Meningkatkan Literasi Sains dan Hasil Belajar Peserta Didik pada Materi Sistem Pencernaan Manusia
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2021-07-22)Berdasarkan Permendikbud No. 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilian Pendidikan peserta didik diharapkan melampaui nilai Ketuntasan Minimal. Namun hal itu belum sejalan dengan fakta di lapangan. Berdasarkan data rata-rata ... -
Penanda Fatis Bahasa Jawa pada Kelompok Sosial Remaja di Kecamatan Sambikerep Kota Surabaya
(Fakultas Ilmu Budaya, 2022-07-26)Kelas kata dapat dibagi menjadi tujuh. Artinya, terdiri dari kata kerja, kata sifat, kata benda, kata ganti (pronomina individu, penanya / penanya, dan penunjuk / demonstrasi, angka, kata keterangan, dan kata tugas (terdiri ... -
Analisis Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kompetensi dan Budaya Organisasi dengan Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening terhadap Kinerja Dosen pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mandala
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2022-06-21)Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh langsung dan tidak langsung pemanfaatan teknologi informasi, kompetensi dan budaya organisasi melalui motivasi kerja terhadap kinerja dosen di Sekolah Tinggi ... -
Penerapan Theory of Planned Behavior untuk Mengetahui Niat dan Perilaku Membeli pada Portal Lelang Indonesia
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2022-06-22)Pandemi Covid-19 telah menyebabkan perubahan perilaku konsumen. Hasil survei Deloitte (2020) menunjukkan kecenderungan konsumen berbelanja melalui e-commerce platform store atau jaringan online lainnya dibanding toko fisik. ... -
Peran Customer Satisfaction Dalam Mediasi Pengaruh Country Of Origin Dan Familiarity Terhadap Customer Loyality Restoran Fastfood Dari Amerika Serikat
(Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, 2022-07-18)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis customer statisfaction dalam memediasi pengaruh country of origin (COO) dan Familiarity terhadap customer loyality Restoran fastfood dari Amerika Serikat di ... -
Kekuatan Hukum Peraturan Desa dalam Pendirian Badan Usaha Milik Desa
(Fakultas Hukum, 2022-06-27)Kekuatan hukum merupakan suatu keputusan yang sudah sah atau dianggap sudah mutlak, maka keputusan tersebut mempunyai kekuatan hukum, artinya keputusan itu dapat mempengaruhi pergaulan hukum. Kekuatan hukum dari suatu ... -
Pengembangan Model Pembelajaran Pospace untuk Meningkatkan Kesadaran Metakognisi Keterampilan Proses IPA dan Hasil Belajar Siswa SMP
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2022-07-19)Pendidikan saat ini menghadapi tantangan abad 21, dimana transformasi pembelajaran diperlukan agar siswa mampu menguasai berbagai keterampilan untuk menghadapi era persaingan ekonomi global (Suratno et al., 2019). ... -
Pembangunan Berkelanjutan Dalam Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO)
(Fakultas Ilmu Hukum, 2022-06-22)Kelapa Sawit Berkelanjutan Indonesia merupakan sistem usaha di bidang perkebunan kelapa sawit yang layak ekonomi, layak sosial, dan ramah lingkungan didasarkan pada peraturan perundangan yang berlaku di Indonesia. ... -
Pengaruh Model Challenge Based Learning terhadap Critical Thinking Skill dan Hasil Belajar Peserta Didik pada Mata Pelajaran Sejarah
(Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, 2022-05-29)Critical thinking skill menjadi salah satu komponen penting dalam tujuan pembelajaran dan keterampilan yang perlu dikembangkan pada mata pelajaran sejarah di abad 21. Tantangan pada abad 21 tersebut diharapkan dapat terjawab ... -
Pengaruh Brand Image dan Service Quality terhadap Loyalitas Melalui Kepuasan dan Kepercayaan Mahasiswa Berkuliah di Universitas KH. ACHMAD SIDDIQ Jember
(Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, 2022-06-25)Penelitian ini dilakukan untuk melihat dan meneliti pengaruh brand image dan service quality terhadap loyalitas melalui kepuasan dan kepercayaan mahasiswa berkuliah di Universitash KH. Achmad Siddiq Jember. Penelitian ... -
Analisis Pengaruh Corporate Social Responsibility dan Customer Experience terhadap Brand Awareness dan Keputusan Pembelian Konsumen di Gramedia Jember
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2022-06-08)Penelitian ini dilakukan untuk melihat dan meneliti pengaruh corporate social responsibility dan customer experience terhadap keputusan pembelian konsumen yang dimediasi oleh brand awarness di Gramedi Jember. Penelitian ... -
Pengembangan Modul Fisika Berbasis TPACK dan Multirepresentasi untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMA Kelas X
(Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 2021-07-30)Saat ini kita memasuki era industri 4.0 yang memiliki ciri pemanfaatan teknologi informasi dan internet dalam semua aspek kehidupan termasuk bidang pendidikan. Perkembangan teknologi, teori pembelajaran dan ilmu pengetahuan ...