Browsing UT-Faculty of Pharmacy by Title
Now showing items 200-219 of 1321
-
Identifikasi ketepatan pemberian dosis obat berdasarkan dosis lazim pada anak dengan diagnosa ISPA (infeksi saluran pernafasan akut) pasien rawat inap di RSD dr Soebandi Jember Periode tahun 2008-2009
(2014-01-19)Pembangunan kesehatan sebagai salah satu upaya pembangunan nasional diarahkan guna tercapainya kesadaran, kemauan dan kemampuan untuk hidup sehat bagi setiap penduduk agar dapat mewujudkan derajad kesehatan yang optimal ... -
IDENTIFIKASI POTENSI DRUG RELATED PROBLEMS (DRPs) PADA PENGOBATAN PASIEN STROKE NON HEMORAGIK DI RSD dr. SOEBANDI JEMBER Periode 1 Januari – 31 Desember 2012
(2014-03-21)Jenis penelitian ini adalah penelitian non-experimental karena penelitian ini dilakukan terhadap kejadian atau fenomena yang telah terjadi yang penyebabnya bukan karena perlakuan dari peneliti, dengan rancangan deskriptif ... -
Identifikasi Potensi Interaksi Obat Pada Pasien Lanjut Usia di Instalasi Rawat Inap RSUD Dr. H. Koesnadi Kabupaten Bondowoso pada Tahun 2014
(2018-06-26)Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki jumlah penduduk terbesar di dunia. Jumlah penduduk Indonesia pada tahun 2010 adalah sebanyak 237.641.326 jiwa, dengan persentase populasi lanjut usia sebesar 7,56%. ... -
IDENTIFIKASI POTENSI INTERAKSI OBAT PADA PASIEN TUBERKULOSIS RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT PARU JEMBER TAHUN 2010
(2013-12-18)Tuberkulosis (TB) adalah penyakit menular langsung yang disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis, yang sebagian besar (80%) menyerang paru-paru. Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur, secara nasional ... -
IDENTIFIKASI POTENSI INTERAKSI OBAT PADA PASIEN USIA LANJUT DENGAN PENYAKIT DEGENERATIF DI INSTALASI RAWAT INAP RSD DR. SOEBANDI JEMBER INSTALASI RAWAT INAP RSD DR. SOEBANDI JEMBER
(2014-01-28)Adanya kemajuan teknologi kedokteran, perbaikan pelayanan kesehatan, dan gizi yang lebih baik, memberi dampak pada peningkatan usia taraf hidup dan kualitas masyarakat. Sehingga jumlah penduduk usia lanjut semakin ... -
IDENTIFIKASI POTENSI INTERAKSI OBAT PADA PASIEN USIA LANJUT DENGAN PENYAKIT DEGENERATIF DI INSTALASI RAWAT INAP RSD DR. SOEBANDI JEMBER INSTALASI RAWAT INAP RSD DR. SOEBANDI JEMBER INSTALASI RAWAT INAP RS
(2013-12-06)Adanya kemajuan teknologi kedokteran, perbaikan pelayanan kesehatan, dan gizi yang lebih baik, memberi dampak pada peningkatan usia taraf hidup dan kualitas masyarakat. Sehingga jumlah penduduk usia lanjut semakin ... -
IDENTIFIKASI SENYAWA ANTIOKSIDAN DALAM EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH MANGGIS ( Garcinia mangostana L) SECARA KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS AUTOGRAFI
(2013-12-05)Manggis merupakan tanaman buah berupa pohon yang berasal dari hutan tropis yang teduh di kawasan Asia Tenggara. Buah yang mendapat julukan “ Ratu Buah” memiliki banyak sekali manfaat. Kandungan senyawa yang terdapat dalam ... -
IDENTIFIKASI SENYAWA ANTIOKSIDAN DALAM EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH MANGGIS (Garcinia mangostana L.) SECARA KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS AUTOGRAFI
(2013-12-06)Manggis (Garcinia mangostana L.) merupakan tanaman buah berupa pohon yang berasal dari hutan tropis yang teduh di kawasan Asia Tenggara. Buah yang mendapat julukan “ Ratu Buah” memiliki banyak sekali manfaat. Kandungan senyawa ... -
IDENTIFIKASI SENYAWA ANTIOKSIDAN DALAM EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH MANGGIS (Garcinia mangostana L.) SECARA KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS AUTOGRAFI
(2013-09-25)Manggis (Garcinia mangostana L.) merupakan tanaman buah berupa pohon yang berasal dari hutan tropis yang teduh di kawasan Asia Tenggara. Buah yang mendapat julukan “ Ratu Buah” memiliki banyak ... -
Implementasi Pelayanan Farmasi Klinik Di Puskesmas Kabupaten Pasuruan
(Fakultas Farmasi Universitas Jember, 2019-07-17)Pelayanan kefarmasian merupakan salah satu bagian yang substansial dalam pelayanan kesehatan. Di puskemas, pelayanan kefarmasian berpedoman pada Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) RI Nomor 74 Tahun 2016. Salah satu ... -
INTERVENSI OBAT NEUROPROTEKTIF DITINJAU DARI PERBAIKAN GCS DAN CER TERHADAP PASIEN CVA Hemorrhagic DI RSD dr. SOEBANDI JEMBER
(2014-01-24)CVA atau yang lebih dikenal dengan Stroke adalah penyebab kematian nomor tiga dan penyebab kecacatan serius menetap nomor satu di seluruh dunia. Angka mortalitas dalam bulan pertama pada stroke hemorrhagic mencapai 40-80% ... -
INTERVENSI OBAT NEUROPROTEKTIF DITINJAU DARI PERBAIKAN GCS DAN CER TERHADAP PASIEN CVA Hemorrhagic DI RSD dr. SOEBANDI JEMBER
(2013-12-10)CVA atau yang lebih dikenal dengan Stroke adalah penyebab kematian nomor tiga dan penyebab kecacatan serius menetap nomor satu di seluruh dunia. Angka mortalitas dalam bulan pertama pada stroke hemorrhagic mencapai 40-80% ... -
ISOLASI DAN KARAKTERISASI ENZIM DEKSTRANASE YANG DIHASILKAN OLEH MIKROBA ISOLAT LOKAL DARI BLOTONG
(2013-12-03)Dekstran adalah sekelompok polisakarida (glukan) yang disintesis dari sukrosa oleh bakteri, tersusun dari unit D-Glukosa, dirangkai dengan ikatan (1,6) α glikosida dan sejumlah kecil ikatan α (1,2), α(1,3), atau α (1,4) ... -
Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Mayor Dari Biji Swietenia Mahagoni
(Fakultas Farmasi Universitas Jember, 2020-06-30)Indonesia dengan kekayaan alamnya telah menghasilkan berbagai macam tanaman berkhasiat obat yang digunakan selama turun-temurun, termasuk tanaman obat antimalaria. Salah satunya adalah Swietenia mahagoni yang digunakan ... -
Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Mayor Serta Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Metanol Liken Parmelia Aurulenta Tuck. Terhadap Staphylococcus Aureus
(Fakultas Farmasi Universitas Jember, 2020-06-18)Penyakit infeksi merupakan penyakit yang disebabkan oleh mikroorganisme patogen yaitu bakteri, virus, parasit, dan jamur yang menjadi penyebab utama dari morbiditas dan mortalitas dalam sebagian besar sejarah kehidupan ... -
Isolasi Dan Karakterisasi Senyawa Mayor Serta Uji Aktivitas Antibakteri Fraksi Liken Phyloporon Aciculare (Ach.) Nyl Terhadap Staphylococcus Aureus
(Fakultas Farmasi Universitas Jember, 2020-06-19)Indonesia merupakan merupakan negara dengan biodiversitas terbesar kedua di dunia termasuk diantaranya merupakan tanaman obat. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa liken memiliki aktivitas antibakteri. Liken merupakan ... -
ISOLASI DAN PENGUJIAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN PROTEIN BIJI MELINJO (Gnetum gnemon L.)
(2014-01-28)Di era globalisasi saat ini, pola kehidupan modern sangat rentan terhadap timbulnya penyakit, dimana sebagian besar dari penyakit tersebut disebabkan adanya radikal bebas. Radikal bebas adalah senyawa reaktif yang ... -
ISOLASI DAN PENGUJIAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN PROTEIN BIJI MELINJO (Gnetum gnemon L.)
(2014-01-20)Di era globalisasi saat ini, pola kehidupan modern sangat rentan terhadap timbulnya penyakit, dimana sebagian besar dari penyakit tersebut disebabkan adanya radikal bebas. Radikal bebas adalah senyawa reaktif yang ... -
Isolasi Fungi Tanah Desa Kema Satu Lokasi Tiga Minahasa Utara dan Skrining Aktivitas Antibakteri terhadap Pseudomonas Aeruginosa
(Fakultas Farmasi, 2021-07-22)Penyakit infeksi merupakan salah satu penyebab utama masalah di masyarakat baik dari sudut morbiditas dan mortalitas sepanjang sejarah manusia. Penyakit infeksi disebabkan oleh organisme patogen, seperti bakteri, virus, ... -
Isolasi Fungi Tanah Desa Kema Satu Minahasa Utara dan Skrining Antibakteri terhadap Pseudomonas aeruginosa
(Fakultas Farmasi, 2021-07-15)Resistensi antibiotik merupakan permasalahan kritis yang tengah dihadapi oleh masyarakat secara global. Terdapat lebih dari 35.000 kasus kematian akibat resistensi antibiotik di Amerika Serikat dengan perkiraan ...