Pengaruh Video Demonstrasi Percobaan Fluida Statis Terhadap Keterampilan Proses Sains dan Hasil Belajar Fisika Siswa SMA
Abstract
Kemampuan keterampilan proses sains siswa SMA dalam
pembelajaran fluida statis dengan penggunaan video demonstrasi percobaan fluida
statis meningkat pada kelas XI IPA 1 di SMAN Mumbulsari dengan rata-rata nilai
keterampilan proses sains siswa secara klasikal sebesar 95,93 dan termasuk dalam
kriteria sangat baik serta ada pengaruh yang signifikan penggunaan video
demonstrasi percobaan fluida statis terhadap hasil belajar siswa dalam
pembelajaran fisika.