Pengendalian Penyakit Layu Bakteri (Ralstonia solanacearum) Pada Tanaman Tomat Menggunakan Bacillus sp. Dengan Penambahan Bahan Organik
Abstract
Bacillus sp. memiliki kemampuan dalam menghambat R. solanacearum secara
in vitro sebesar 6 mm.
Kompos kotoran kambing merupakan media terbaik dalam mendukung
pertumbuhan Bacillus sp., pada 28 HSI menunjukkan populasi 1,02x1010.
Bacillus sp. dengan penambahan kompos kotoran sapi merupakan perlakuan
terbaik dalam mengendalikan penyakit layu bakteri dengan masa inkubasi 36
hsi, insidensi penyakit sebesar 36%, keparahan penyakit sebesar 16%, laju
infeksi sebesar 0,045 unit/hari, dan panjang nekrosis sebesar 5,08 cm.
Collections
- UT-Faculty of Agriculture [4239]