Penerapan Pendekatan Saintifik dengan Bantuan Media Video Untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar IPA Subtema Komponen Ekosistem Siswa Kelas V SDN Kepatihan 01 Jember
Abstract
Penerapan pendekatan saintifik dengan bantuan media video dapat
meningkatkan aktivitas IPA subtema komponen ekosistem siswa kelas V
SDN Kepatihan 01 Jember. Aktivitas belajar secara klasikal pada siklus I
adalah 75,56% dan pada siklus II meningkat menjadi 80,17%
Penerapan pendekatan saintifik dengan bantuan media video dapat
meningkatkan hasil belajar IPA subtema komponen ekosistem siswa kelas V
SDN Kepatihan 01 Jember. Hasil belajar secara klasikal pada siklus I adalah
76,08% dan pada siklus II meningkat menjadi 81,69%.