Efektivitas CBIA-Narkoba dalam Peningkatan Pengetahuan Remaja untuk Menolak Narkoba (Effectiveness of CBIA-Drug in Improving Youth Knowledge to Resist Drugs)
Date
2019-03-20Author
Rachmawati, Sinta
Suryawati, Sri
Rustamaji, Rustamaji
Metadata
Show full item recordAbstract
Penyalahgunaan narkoba masih menjadi permasalahan kesehatan yang mendesak di Indonesia. Ceramah
menjadi salah satu metode yang paling banyak digunakan untuk memberikan informasi, termasuk bahaya narkoba.
CBIA
(Cara Belajar
Insan
Aktif)-Narkoba
merupakan
metode
pendidikan
alternatif
yang
melibatkan diskusi
kelompok
kecil.
Penelitian ini
bertujuan menilai
efektivitas
CBIA-Narkoba
dibandingkan dengan
metode ceramah
dalam
peningkatan
pengetahuan
remaja
untuk
menolak
narkoba.
Jenis
penelitian yang
digunakan
adalah
eksperimental
semu
dengan rancangan pre
test-post test control
group
design.
Partisipan yang
terlibat sebanyak
30
responden untuk kelompok CBIA-Narkoba,
30 responden untuk kelompok intervensi
dan
30 responden untuk
kelompok
kontrol.
Analisis
statistika multivariat
(kruskall wallis) digunakan
untuk
mengetahui efektivitas
antara
metode
CBIA-Narkoba
dengan ceramah. Uji
beda post
test
1 menunjukkan adanya kebermaknaan antar
metode
(p<0,05).
Artinya
CBIA-Narkoba lebih efektif dalam meningkatkan
pengetahuan untuk
menolak narkoba diban-
dingkan
metode ceramah.
Collections
- LSP-Jurnal Ilmiah Dosen [7300]