TANGGUNG JAWAB YURIDIS ATAS PERBUATAN MELAWAN BUKUM YANG DILAKUKAN PT. JAKARTA COUNTRY DALAM PEMBANGUNAN HOTEL MULIA JAKARTA (Studi Kasus Putusan Mahkamah Agung RI No. 3255 K/Pdt/2001)
Abstract
Tujuan penulisan yang hendak dicapai untuk memberikan penjelasan tentang penyelesaian gugatan perbuatan melawan hukum, tanggung-jawab dari pelaku yang melakukan perbuatan melawan hukum dan memberikan sumbangan pemikiran kepada masyarakat pada umumnya dan segenap mahasiswa Fakultas Hukum pada khususnya agar dapat dijadikan bahan acuan dalam mengembangkan iImu pengetahuan.
Collections
- UT-Faculty of Law [6257]