Respon aktivitas enzim nitrat reduktase daun kedelai (Gly max(L) Merr)fase vegetatif (V2)terhadap pemberian nitrat dalam kondisi cekaman garam.
Abstract
Pertumbuhan tanaman sangat peka terhadap cekaman garam ,sehingga hasil panen dapat menurun pada lahan yang mengalami cekaman garam .Sel menjadi lebih kecil dan daun kurang berkembang selama adanya cekaman ,mengakibatkan berkurangnya luas daun untuk berfotosintesis .Terhambatnya fotosintesis akan berpengaruh terhadap pembentukan karbonat yang akan berpengaruh terhdap kemampuan tanaman legum dalam melakukan fiksasi N yang dibutuhkan untuk metabolisme nitrogen.Ketersediaan nitrogen dalam bentuk nitrat dapat meningkatkan aktivitas enzim .Pemberian nitrat diharapkan dapat menutupi kekurangan nitrogen akibat cekaman.
Collections
- UT-Faculty of Agriculture [4239]