Pengembangan Modal Sosial Budaya Lokal dalam Perspektif Global
Abstract
Global, kolonialisasi, dan neo-kolonialisasi merupakan konsep yang ditawarkan negara Barat untuk kemakmuran negara-negara berkembang. Akan tetapi yang terjadi adalah eksploitasi sumber daya manusia dan sumber daya alam demi kepentingan dan kemakmuran Eropa dan Amerika.
Collections
- LSP-Conference Proceeding [1874]