LSP-The Research: Recent submissions
Now showing items 161-167 of 167
-
KEJAHATAN SEKSUAL DALAM PERSPEKTIF HUKUM PIDANA ISLAM: STUDY TERHADAP HUKUM PIDANA ISLAM DI ACEH
(2017-04-21)Indonesia mengalami darurat kejahatan seksual, hal ini dikarenakan angka kejahatannya meningkat tajam semenjak ima tahun terakhir kejahatan. Regulasi yang permisif menjadi salah satu penyebabnya. Seperti contok tindak ... -
Model Interpretasi Berbasis Konservasi Sumber Daya Alam : Studi Kasus Wisata Alam di Resort Sukamade, Taman Nasional Meru Betiri
(2017-02-27)Penelitian dilaksanakan di Resort Sukamade, Taman Nasional Meru Betiri. Program ini dilatarbelakangi dari hasil investigasi lapangan yang menunjukkan bahwa tingginya kunjungan wisatawan untuk melihat penyu bertelur perlu ... -
Penilaian Potensi Sumberdaya Lahan sebagai Alternatif Rancangan Pengelolaan Lahan di Sub-Sub DAS Pakel Kabupaten Bondowoso
(2016-12-19)Tujuan penelitian ini untuk menggali potensi sumberdaya lahan serta menyediakan informasi yang lengkap dan akurat tentang kondisi agroekologi yang sesuai bagi jenis tanaman pertanian dan untuk prediksi tingkat kesuburan ... -
UPAYA KEPALA SEKOLAH SD YIMA DALAM MENINGKATKAN PROFESIONALISME GURU UNTUK ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS KABUPATEN BONDOWOSO
(2016-09-26)Pendidikan merupakan tanggung jawab untuk mewujudkan masyarakat yang berkualitas untuk semua anak, terutama untuk mempersiapkan peserta didik yaitu anak berkebutuhan khusus dalam menghadapi tantangan masa depan. Untuk ... -
ENGEMBANGAN GREEN HOUSE DI SANGGAR KEGIATAN BELAJAR KABUPATEN SITUBONDO SEBAGAI PUSAT PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PETANI MANGGA
(2016-09-26)Industri rumah tangga pohon mangga di kabupaten Situbondo saaat ini mengalami permasalahan yaitu waktu panen tidak optimal karena adanya perubahan iklim dan gangguan hama. Hal ini disebabkan kurang baiknya sistem ... -
POLITIK HUKUM BIOTEKNOLOGI DI INDONESIA
(2016-09-23)Isu hukum yang diangkat dalam penelitian ini adalah: dibuat persetujuan rakyat. yang secara khusus mengatur tentang pengembangan, penerapan, dan pemanfaatan produk bioteknologi. -
EFEKTIFITAS EKSTRAK DAUN WUNGU (GRAPTOPHYLLUM PICTUM L. GRIFF) SEBAGAI ANTIBAKTERI TERHADAP KUMAN MYCOBACTERIUM TUBERCULOSIS
(2016-08-05)Daun wungu (Graptophyllum pictum L. Griff) is one of traditional plants which is usually used as hemoroid medicine in Indonesia. Daun wungu composition is alkaloid, pectin, saponin, tannin, flavonoid and alcohol. Tannin ...