HUBUNGAN FAKTOR-FAKTOR SOSIAL ANGGOTA HIMPUNAN PETANI PEMAKAI AIR (HIPPA) DENGAN EFEKTIFITAS PENYULUHAN HIPPA
Abstract
Pembangunan pertanian merupakan bagian dari pembangunan ekonomi. Perubangunan ekonomi merupakan suatu proses yang diarahkan untuk menambah produksi dan mempertinggi produktifitas dengan jalan menambah peralatan modal dan skill diarahkan untuk dapat merubah kekuatan ekonomi potensial menjadi kekuatan-kekuatan ekonomi. Pelaksanaan pembangunan pertanian membutuhkan dukungan sektor pengairan atau irigasi yang dikelola dalam penyelenggaraan irigasi dalam organisasi HTPPA.
Collections
- UT-Faculty of Agriculture [4239]