Diploma Programme - Faculty of Culture: Recent submissions
Now showing items 21-40 of 464
-
Proses Pengisian Tiket Pesawat Terbang Secara Manual Di PT. Merpati Nusantara Airlines dengan Menggunakan Bahasa Inggris sebagai Alat Bantuannya
(FAKULTAS ILMU BUDAYA, 2005-06)Indonesia terkenal sebagai daerah tujuan wisata, bukan hanya karena keindahan alam yang dimilikinya, namun juga karena keramahan penduduknya sehingga membuat dunia periwisata Indonesia berkembang sangat pesat. Perkembangan ... -
Penggunaan Istilah-Istilah Bahasa Inggris dalam Prosedur Kerja Housekeeping Department di Hotel Safari Jember
(DIII Bahasa Inggris, 2008-05-12)Di dunia perhotelan bahasa Inggris sering digunakan, baik, secara aktif maupun pasif. Pemakaian secara aktif misalnya digunakan untuk menyambut tamu serta melayani tamu, terutama tamu asing. Sedangkan pemakaian bahasa ... -
Pentingnya Pemahaman Istilah Berbahasa Inggris Bagi Karyawan untuk Meningkatkan Kualitas Pelayanan di Biro Perjalanan Wisata Javanica Tour & Travel Jember
(FAKULTAS ILMU BUDAYA, 2009-06)penulis memilih biro perajalanan wisata menjadi tempat praktek kerja nyata karena biro perjalanan wisata di anggap yang sesui dengan beberapa ilmu yang di ajarkan di kampus.selain itu biro perjalanan wisata yang sering ... -
Peran Vital Bahasa Inggris Dalam Kegiatan Promosi dan Eksper Tembakau Pada PTPN X (Persero) Jlbuk Jember
(Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember, 2005-11)Di era seperti sekarang ini,era yang maju pesat dalam segala hal,disamping teknologi yang kian canggih,Bahasa Inggris telah mampu menjadi bahasa pengantar dalam dunia bisnis antar negara,bilateral ataupun multilateral. Dan ... -
Fungsi dan Peran Bahasa Inggris sebagai Media Komunikasi dalam Memberikan Pelayanan Pada Sistem Kerja Food and Beverage Departement di Hotel Bandung Permai Jember
(FAKULTAS ILMU BUDAYA, 2003-06-21)Laporan ini membahas tentang peran dan fungsi bahasa inggris dalam meberikan pelayanan pada food and beverages departement dalam meningkatkan kualitas pelayanan. Food and Beverage Departement merupakan salah satu bagian ... -
Peranan Bahasa Inggris Sebagai Bagian Terpenting dalam Sistem Operasional Front Office Department Hotel Kalibaru Banyuwangi
(Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember, 2004-01)Pembangunan Kepariwisataan di Negara Indonesia saat ini diarahkan pada peningkatan pariwisata yang merupakan sektor andalan yang mampu menggalakkan kegiatan ekonomi termasuk sektor lain yang terkait sehingga lapangan ... -
Penggunaan Bahasa Inggris untuk Meningkatkan Kinerja Recepsionist di Hotel Kalibaru-Banyuwangi
(Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember, 2004-02)Pelaksanaan PKN di hotel Kalibaru bertujuan untuk menerapkan disiplin ilmu English for hotel,Transportasi Akomondasi Wisata,Speaking Skill dan English for Correspondence. Khususnya untuk memperlancar penguasaan Bahasa ... -
Prosedur Akuntansi Tabungan Batara Pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Cabang Jember
(FAKULTAS ILMU BUDAYA, 2011)Sektor pariwisata di Indonesia terus berkembang seiring dengan laju perkembangan jaman. Hal ini dibuktikan dengan semakin meningkatnya jumlah wisatawan yang melakukan perjalanan wisata baik itu wisatawan yang berasal dari ... -
Bahasa Inggris sebagai Salah Satu Upaya Untuk Meningkatkan Promosi Wisata Di Taman Nasional Meru Betiri
(Fakultas Sastra, 2007-12-20)laporan praktek kerja ini membahas tentang peran bahasa inggris dalam upaya peningkatakan promosi wisata, misalnya dalam penulisan leaflet, brosur dan buku panduan dalam bahasa inggris. Bahasas ingris sangat berperan dalam ... -
Upaya Meningkatkan Mutu Pelayanan Pos Internasional di PT. Pos Indonesia (Persero) Kantor Pos cabang Jember
(FAKULTAS ILMU BUDAYA, 2005-10)Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknolAogi di cra globalisasi ini membawa dampak semakin ketatnya persaingan kerja. Dunia kerja menurut sumber daya manusia yang berkualitas dan dapat diandalkan, sehingga memberikan peran ... -
Peranan Bahasa Inggris Sebagai Penunjang Peningkatan Profesionallisme Pelayanan Informasi Pada Dinas Informasi dan Komunikasi Kabupaten Jember
(2005-10)Dalam Kaitannya dalam Dinas Informasi dan Komunikasi Kabupaten Jember yang memiliki Bidang Media Informasi dengan Sub-Bidang Penerbitan Media Cetak membuat beragambentuk produk media cetak dan salah satunya adalah buletin. ... -
Peranan Penting Bahasa Inggris Bagi Dunia Perhotelan Di Hotel Safari Jember
(Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember, 2003-05)Kemajuan di segala bidang yang telah dicapai negara Indonesia dewasa ini, membuka peluang usaha bagi orang-orang yang tertarik dalam dunia usaha. Salah satu peluang tersebut ada didunia perhotelan yang membutuhkan tenaga ... -
Peranan Bahasa Inggris Dalam Menunjang Tugas Marketing Di CV.Bimo Krisno Tour & Event Organizer
(Fakultas Ilmu Budaya, 2010-01-21)Biro Perjalanan Wisata mempunyai paket-paket produk wisata yang sangat menarik, untuk itu diperlukan adanya pemasaran atau promosi wisata. Pemasaran atau promosi wisata merupakan salah satu bagian dari marketing Biro ... -
Upaya Meningkatkan Mutu Pelayanan Pos Internasional di PT. Pos Indonesia (Persero) Kantor Pos cabang Jember
(FAKULTAS ILMU BUDAYA, 2005-10)Laporan ini membahas tentang praktek kerja nyata yang dilakukan di PT Pos Indonesia Kantor Pos Cabang Jember. Hasil praktek kerja menunjukkan bahwa PT Pos Indonesia cabang Jember telah menerapkan pelayanan express mail ... -
Pengembangan Obyek Dan Daya Tarik Wisata Rembangan Menuju Ekowisata
(Fakultas Ilmu Budaya, 2009-01-02)Upaya pengembangan obyek pariwisata Rembangan merupakan suatu pelatihan manajemen dan ketrampilan pemasaran , informasi dan promosi pengembangan fasilitas serta peningkatan obyek dan daya tarik wista menuju ekowisata Dengan ... -
Penerapan Bahasa Inggris Dalam Mendata Lagu-Lagu Berbahasa Inggris Oleh Music Collector Pada P.T Radio Soka Adiswara Jember
(Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember, 2005-01)Radio merupakan media massa yang memiliki jangkauan paling luas Keberadaan Radio sebagai kekuatan kelima setelah lembaga eksekutif (pemerintah),legislatif(parlemen),yudikatif (peradilan) dan pers atau surat kabar. Radio ... -
Pentingnya Penguasaan Bahasa Inggris Bagi Pramuwisata Pada PT.Kusuma Satria Dinasasri Wisata Jaya, Divisi Kusuma Agrowisata
(FAKULTAS ILMU BUDAYA, 2001-04)Kusuma agrowisata merupakan salah satu bentuk usaha agrowisata di Jawa Timur, tepatnya di kota Batu-Malang. Agrowisata dalam hal ini mempertahankan kusuma agrowisata menyerap jumlah wisatawan, baik wisatawan mancanegara ... -
Penggunaan Bahasa Inggris Pada Program Siaran Jalan-Jalan Sore (JJS) English Di RRI Malang
(Fakultas Ilmu Budaya, 2003-01-03)Mahasiswa Fakultas Sastra Jurusan Diploma III Bahasa Inggris Di Tuntut Untuk Menjadi Lulusan Yang Berkwalitas, Untuk Itu Diperlukan Adanya Penerapan Teori-Teori Yang Didapat Di Bangku Kuliah Sehingga Siap Bersaing Dalam ... -
Bahasa Inggris Sebagai Salah Satu Sarana Pemasaran Pada Divisi Pariwisata Perusahaan Daerah Semeru Lumajang.
(Fakultas Ilmu Budaya Universitas jember, 2005-10)Kegiatan pariwisata di indonesia merupakan penyumbang devisa negara terbesar yang mampu memopang pemerintahan .Dari kegiatan pariwisata ini banyak tercipta lapangan pekerjaan baru yang dapat mengurangi jumlah penggangguran ... -
Bahasa Inggris Sebagai Penunjang Efektifitas Proses Reservation Dan Ticketing Di PT.Nuansa Wisata Prima Nusantara
(Fakultas Ilmu Budaya, 2004-01-03)Usaha Usaha Untuk Memenuhi Kebutuhan Akan Pariwisata Salah Satunya Dengan Menggunakan Biro Perjalanan. Sebagai Perantara Memperoleh Jasa Transportasi Dan Akomodasi Dengan Membantu Meningkatkan Pelayanan Dan Memberikan ...