• Login
    View Item 
    •   Home
    • MASTER THESES (Koleksi Tesis)
    • MT-Management
    • View Item
    •   Home
    • MASTER THESES (Koleksi Tesis)
    • MT-Management
    • View Item
    JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

    PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP MOTIVASI DAN KINERJA DOSEN PADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER

    Thumbnail
    View/Open
    Mochamad Syaharudin - 110820101035_1.pdf (522.5Kb)
    Date
    2013-12-24
    Author
    MOHAMAD SYAHARUDIN
    Metadata
    Show full item record
    Abstract
    Penelitian ini berjudul: pengaruh gaya kepemimpinan terhadap motivasi dan kinerja dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember. penelitian ini bertujuan untuk 1) menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan beroreientasi pada tugas terhadap motivasi dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember, 2) menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan beroreientasi pada hubungan terhadap motivasi dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember, 3) menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan beroreientasi pada tugas terhadap kinerja dosen Fakultas Ekonomi Universitas Jember, 4) menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan beroreientasi pada tugas terhadap kinerja dosen Fakultas Ekonomi Universitas Jember dan 5) menganalisis pengaruh motivasi terhadap kinerja dosen Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Dengan menggunakan kuisioner diperoleh data primer 104 dosen dan dengan analisa data menggunakan analisis model Structural Equation Model (SEM). Dari analisis dapat disimpulkan hipotesis: 1). Gaya kepemimpinan berorientasi pada tugas (vaiabel X1) berpengaruh secara signifikan terhadap motivasi (Z) dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember, terbukti dengan tingkat signifikansi 0,315 pada α 0,05 adalah signifikan 2). Gaya kepemimpinan berorientasi pada hubungan (variabel X2) berpengaruh secara signifikan terhadap motivasi (Z) dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember, terbukti pada tingkat signifikansi 0,087 pada α 0,05 adalah signifikan. 3). Gaya kepemimpinan berorientasi pada tugas (X1) berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja (Y) dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember, terbukti dengan tingkat signifikansi 0,353 pada α 0,05 adalah signifikan 4). Gaya kepemimpinan berorientasi pada hubungan (X2) berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja (Y) dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember, terbukti pada tingkat signifikansi 0,340 pada α 0,05 adalah signifikan. 5). Variabel Motivasi (Z) dosen secara signifikan berpengaruh 0,246 terhadap kinerja (Y) pada α = 0,05. Secara keseluruhan variabel gaya kepemimpinan berorientasi pada tugas (X1) mempunyai pengaruh terbesar dibanding variabel yang lain (X2) maupun pengaruh variabel motivasi (Z) terhadap kinerja (Y) dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember dosen pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa dekan sebagai pimimpinan lebih mengutamakan dengan gaya kepemimpinan berorientasi pada tugas tanpa melelui motivasi, artinya tanpa motivasi dosen akan menjalankan tugas sesuai yang telah ditetapkan oleh pimpinan fakultas ekonomi Universitas Jember. Secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa pada dasarnya hanya hipotesis 1 yang paling dominan artinya pengaruh gaya kepemimpinan berorientasi pada tugas (X) lebih signifikan atau lebih berepengaruh dibanding variabel yang lain. Dan variabel viii motivasi (Z) perannya sangat kecil artinya dosen tanpa diberi motivasi akan menjalankan tugasnya sesuai beban tugas yang diberikan kepadanya. Kata kunci: Gaya kepemimpinan, Motivasi dan Kinerja
    URI
    http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/12549
    Collections
    • MT-Management [549]

    UPA-TIK Copyright © 2024  Library University of Jember
    Contact Us | Send Feedback

    Indonesia DSpace Group :

    University of Jember Repository
    IPB University Scientific Repository
    UIN Syarif Hidayatullah Institutional Repository
     

     

    Browse

    All of RepositoryCommunities & CollectionsBy Issue DateAuthorsTitlesSubjectsThis CollectionBy Issue DateAuthorsTitlesSubjects

    My Account

    LoginRegister

    UPA-TIK Copyright © 2024  Library University of Jember
    Contact Us | Send Feedback

    Indonesia DSpace Group :

    University of Jember Repository
    IPB University Scientific Repository
    UIN Syarif Hidayatullah Institutional Repository