Pengaruh Kompres Hangat terhadap Penurunan Intensitas Nyeri pada Klien Gastritis
Abstract
Gastritis atau dikenal dengan sakit maag merupakan peradangan (pembengkakan) darimukosa lambung yang di sebab kan oleh faktor iritasi dan infeksi. Berbagai penelitian menyimpul kan bahwa keluhan sakit pada penyakit gastritis paling banyak ditemui akibat dari gastritis fungsional, yaitu mencapai 70-80% dari seluruh kasus, merupakan sakit yang bukan disebabkan oleh gangguan pada organ lambung melainkan lebih sering dipicu oleh pola makan yang kurang sesuai, faktor psikis dan kecemasan