dc.contributor.author | SOLEHA, Inayatus | |
dc.contributor.author | BEKTIARSO, Singgih | |
dc.contributor.author | SUBIKI, Subiki | |
dc.date.accessioned | 2023-02-06T00:26:20Z | |
dc.date.available | 2023-02-06T00:26:20Z | |
dc.date.issued | 2022-01-01 | |
dc.identifier.uri | https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/111909 | |
dc.description.abstract | Penerapan kurikulum 2013 dimana siswa dilatih untuk mengikuti pembelajaran berpusat pada siswa dan
mempunyai kemampuan berpikir tingkat tinggi. Tujuan penelitian ini untuk menentukan pengaruh model
pembelajaran berbasis masalah (PBL) berbantuan LKPD dengan keterampilan berfikir tingkat tinggi (HOTS)
serta hasil belajar siswa SMA pada materi fisika. Penelitian menggunakan jenis quasi eksperimen dengan
rancangan posstest only control grup desain. Populasi penelitian dari seluruh siswa kelas X MIPA yang
berjumlah 5 kelas, sedangkan sampel sebanyan 68 responden dari 2 kelas X MIPA. Pengumpulan data
dilaksanakan dengan pemberian tes tulis, dokumentasi, serta wawancara. Data hasil penelitian dianalisis
melalui uji statistik dengan aplikasi SPSS. Berdasarkan hasil riset didapatkan tidak terdapat pengaruh yang
signifikan penerapan model PBL berbantuan LKPD High Order Thingking Skill (HOTS) dan hasil belajar
siswa SMA pada materi fisika dengan nilai sig > 0.05. Faktor penyebabnya berdasarkan hasil analisis yaitu
akibat faktor eksternal dan faktor internal dalam kegiatan pembelajaran daring. Dengan demikian perlu
pengendalian yang baik faktor kendala tersebut agar penerapan model dan media mampu melatihkan
kemampuan HOTS dan hasil belajar fisika siswa. | en_US |
dc.language.iso | other | en_US |
dc.publisher | Geliga Sains Jurnal Pendidikan Fisika | en_US |
dc.subject | Berpikir tingkat tinggi | en_US |
dc.subject | pembelajaran berdasarkan masalah | en_US |
dc.subject | LKPD | en_US |
dc.title | Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah berbantuan LKPD terhadap Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi dan Hasil Belajar Fisika Siswa SMA | en_US |
dc.type | Article | en_US |