Estimasi Debit Puncak DAS Welang Di Kabupaten Pasuruan
Date
2018-12-03Author
FEBRIYANTO, Andreyan
HIDAYAH, Entin
HALIK, Gusfan
Metadata
Show full item recordAbstract
Debit puncak mempunyai peranan penting dalam pengendalian banjir. Dalam pengendalian banjir, data dari limpasan hujan dibutuhkan untuk mengantisipasi banjir dan pemodelan estimasi curah hujan dibutuhkan dengan adanya bantuan dari Software HEC-HMS. Hasil pemodelan pada tanggal 3 Februari 2007 didapat nilai kalibrasi simulasi debit puncak sebesar 17,9 m³/s dan observasi debit puncak sebesar 16,7 m³/s dengan nilai efektifitas (Nash) sebesar 0,873. Uji validasi model pada tanggal 9,10 Februari dan 7 Maret 2007 menghasilkan nilai (Nash) sebesar 0,826, 0,742 dan 0,656
Collections
- LSP-Jurnal Ilmiah Dosen [7300]