PEPTIDA BIOAKTIF DARI BIJI KAKAO (THEOBROMA CACAO l) INFERIOR (PEPTICOCOA) SEBAGAI INGRIDIEN PANGAN FUNGSIONAL ANTIKOLESTEROL
Abstract
Peptida bioaktif merupakan senyawa bioaktif hasil pemecahan protein oleh enzim. Biji kako merupakan sumber protein alami yang dapat digunakan untuk memproduksi peptida bioaktif dengan bantuan enzim protease hidrofobik. Biji kako yang digunakan adalah biji kakao inferior yang tidak lolos sortasi karena terserang hama, tidak terfermentasi sempurna, pecah dan sebagainya.
Collections
- LSP-Abstract [67]