UT-Faculty of Economic and Business: Recent submissions
Now showing items 321-340 of 12277
-
Analisis Fraud Hexagon Theory terhadap Kecurangan (Fraud) di Sektor Pemerintah (Studi Empiris pada Badan dan Dinas Kabupaten Situbondo)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-04)Maraknya kasus kecurangan di Indonesia terutama dalam bentuk korupsi menimbulkan kerugian secara material dan non material sehingga diperlukan tindakan atau pencegahan terhadap kecurangan yang terjadi. Penelitian ini ... -
Pengaruh Persepsi Kebermanfaatan, Persepsi Kemudahan, Norma Subjektif, dan Computer Self-Efficacy terhadap Minat Penggunaan E-Billing (Studi Empiris pada Wajib Pajak Orang Pribadi yang Terdaftar di KPP Pratama Banyuwangi)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-04)Penelitian ini dilatar belakangi oleh penggunaan e-billing oleh wajib pajak yang belum maksimal. Tidak sedikit wajib pajak mengakui bahwa mereka menyadari adanya e-billing, tetapi mereka enggan menggunakannya karena ... -
Pengaruh Religiositas dan Pengetahuan Halal terhadap Intensi Mengonsumsi Produk Farmasi Halal Melalui Sikap Masyarakat Jember
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-02-15)Pada saat masa covid-19 di pemerintah Indonesia melakukan segala Upaya untuk mengurangi penularan virus tersebut, salah satu upayanya dengan cara pemberian vaksinasi. Berbagai respon masyarakat Jember muncul terkait ... -
Pengaruh Rasio Profitabilitas terhadap Harga Saham Syariah pada Perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-02-27)Jakarta Islamic Index merupakan saham syariah yang pertama kali di luncurkan di pasar modal, yang kegiatan usahanya memenuhi ketentuan hukum syariah, sebelum masuk JII saham tersebut melalui proses penyaringan ... -
Pengaruh Shopping Lifestyle dan Flash Sale melalui Positive Emotion terhadap Impulse Buying pada ECommerce Shopee
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-20)Perkembangan internet yang pesat di Indonesia mencerminkan kemajuan teknologi informasi dan komunikasi, terbukti dari data survei Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia 2023 mencatat penetrasi internet mencapai ... -
Dampak Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Terhadap Abnormal Return Saham
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2008)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana pengaruh pengumuman basil RUPS (RUPS) yang rutin diadakan setiap tahun oleh perusahaan publik, terhadap abnormal return saham di Bursa Efek Indonesia (BEi). Objek ... -
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Nasabah Menggunakan Aplikasi BMT NU-Qimah Dengan Model Technology Acceptance Model (TAM)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2023-08-11)Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk untuk mengetahui faktor apa saja yang dapat mempengaruhi minat nasabah menggunakan aplikasi BMT NU-Q, maka penelitian ini mencoba mengidentifikasi dengan menggunakan model ... -
Pengaruh Inovasi Produk dan Atmosfer Kafe terhadap Loyalitas Pelanggan Starbucks Indonesia dengan Kepuasan Pelanggan sebagai Variabel Mediasi
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-27)Penelitian ini dilakukan pada pelanggan Starbucks di seluruh Indonesia. Tujuannya ialah guna mengetahui pengaruh langsung inovasi produk dan atmosfer kafe terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan. Pengaruh langsung ... -
Analisis Tingkat Akurasi Model Prediksi Financial Distress Selama Masa Pandemi Covid-19 (Studi Pada Perusahaan Sektor Transportasi dan Pergudangan Bursa Efek Indonesia)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-05-06)The occurrence of the Covid-19 pandemic greatly shook the Indonesian economy. One of the most affected sectors of the company is the transportation and warehousing sector. This is due to reduced community mobilization ... -
Potensi Kebangkrutan Perusahaan Asuransi Umum Syariah Yang Terdaftar di OJK Periode 2018-2022
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-13)Asuransi Syariah saat ini mulai banyak digunakan oleh Masyarakat Indonesia, karena secara akadnya sesuai dengan konsep syariat islam. Pandemi covid di Indonesia menjadikan kesulitan keuangan pada perusahaan asuransi ... -
Prosedur Pengesahan Surat (STNK) dan Pendataan Ulang Pajak Kendaraan Bermotor Pada UPT Badan Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Timur dan Kantor Bersama Samsat Jember
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-15)Indonesia merupakan salah satu negara berkembang yang bersandar pada penerimaan hasil pemungutan pajak. Hal ini dikarenakan salah satu sumber ekonomi Indonesia berasal dari pajak. Pemungutan pajak daerah merupakan salah ... -
Analisis Faktor yang Mempengaruhi Indeks Keparahan Kemiskinan di Indonesia
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-02-29)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variable independen Indeks Pembangunan Teknologi Informasi Komunikasi (IPTIK), Pendidikan (Rata Lama Sekolah), dan Nilai Tukar Petani (NTP) terhadap ... -
Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus pada Karyawan CV Rndang Khatulistiwa)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-20)Organisasi merupakan sekumpulan dua orang atau lebih dalam suatu wadah yang sama dan memiliki satu tujuan. Dalam organisasi laba maupun nirlaba keduanya memiliki sumber daya manusia yang perlu dikelola dengan baik. ... -
Dampak Inklusi Keuangan terhadap Ketimpangan Pendapatan di Indonesia”
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-01-08)Ketimpangan pendapatan merupakan salah satu isu utama dalam diskusi global karena keterkaitannya dengan pembangunan ekonomi. Ketimpangan pendapatan adalah faktor potensial penyebab inefisiensi ekonomi serta menimbulkan ... -
Pengaruh Pengungkapan Biaya Lingkungan terhadap Kinerja Keuangan dengan Tata Kelola Perusahaan sebagai Pemoderasi
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-25)Meningkatnya produksi gas emisi karbon menyebabkan global warming. Hal ini disebabkan oleh aktivitas operasional perusahaan terutama dari sektor energi yang menjadi penyumbang gas emisi karbon terbesar pada tahun 2020. ... -
Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penggajian Karyawan Berbasis Microsoft Excel 2016 (Studi Kasus CV Sari Manis Kabanjahe)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-01-22)Sebuah perusahaan dagang bernama CV Sari Manis Kabanjahe terletak di Kecamatan Kabanjahe, Kabupaten Karo menjual berbagai macam kebutuhan hidup. Sistem penggajian dan pendataan kehadiran CV Sari Manis Kabanjahe masih ... -
Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran Dan Sistem Pelaporan Terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Kabupaten Bogor
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-03-18)Tujuan dalam penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kejelasan sasaran anggaran dan sistem pelaporan terhadap akuntabilitas kinerja instansi pemerintah di Kabupaten Bogor. Setiap instansi diwajibkan untuk memenuhi ... -
Pengaruh Literasi Keuangan Digital dan Pengetahuan Investasi Terhadap Keputusan Investasi di Pasar Modal (Studi Empiris pada Mahasiswa FEB Universitas Jember)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-06-03)This research aims to test and analyze the influence of digital financial literacy and investment knowledge on investment decisions in the capital market with an empirical study on students from the economics and business ... -
Analisis Pengendalian Internal Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Pada Organisasi Nonlaba (Studi Kasus Pada Gereja Hkbp Bandar Buntu)
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-02-19)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis mengenai pengendalian internal penerimaan dan pengeluaran kas pada Gereja HKBP Bandar Buntu dengan menganalisis bagaimana pengendalian internal pada penerimaan dan pengeluaran kas ... -
Efisiensi Biaya Operasional Pada Proses Produksi Guna Menunjang Profitabilitas PT. Sinar Surya Indah Lestari
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis, 2024-05-06)Efisiensi biaya operasional merupakan pondasi dasar perusahaan dalam melakukan bisnisnya yang berguna memastikan perusahaan dapat bertahan hingga masa mendatang. Efisiensi biaya operasional juga harus dilakukan oleh ...