PENGARUH JENIS DAN KONSENTRASI BAHAN PENGGUMPAL TERHADAP SIFAT-SIFAT TAHU KEMAS
Abstract
Hasil penelitietn memperlihatkan hahwa jenis bahan penggumpal berpengaruh terhadap rendemen, kadar air, kadar abu, kadar protein, protein recovery, warna, rasa dan kenampakan irisan pada tahu kemas, sedangkan konsentrasi bahan penggumpal berpengaruh terhadap rendemen, kadar abu, protein recovery, warna dan tekstur pada tahu kemas. Sifat-sifat tahu kemas yang baik adalah tahu kemas dengan kombinasi A3B2 (bahan penggumpal CaSO4 dengan konsentrasi 5%3 dengan rendemen 43,44%, kadar air 69,88%, kadar abu 0,90%, kadar protein 12,23%, protein recovery 47,69%, warna 65,65, tekstur 40,07 0,1 mm/ 10detik, skor rasa 3 (suka) dan kenampakan irisan baik.