PEMBUATAN SEASONING ALAMI DARI UDANG PUTIH (Penaeus Merguinensis) DENGAN VARIASI LAMA HIDROPOLISIS DAN JUMLAH PENAMBAHAN HVP (Hydrolyzed Vegetable Protei )
Abstract
Hidrolisis selama 120 menit dan penambahan HVP 2% (A3B#) menghasilkan seasoning udang dengan sifat-sifat yang paling baik. Seasoning udang yang dihasilkan mempunyai intensitas reaksi mailiard 0,71, niali warna 51,58, nilai aroma 4,44 (kuat sampai sangat kuat) dan nilai rasa 3,92 (agak gurih sampai gurih).