Pengaruh Permainan Bowling Huruf Terhadap Kemampuan Membaca Anak Kelompok B RA AL-Falah Kecamatan Genteng Kabupaten Banyuwangi Tahun Pelajaran 2018/2019
Abstract
Kemampuan bahasa merupakan kemampuan yang sangat penting untuk
dikembangkan karena dalam kemampuan bahasa anak dapat mengekspresikan
pemikirannya menggunakan kata-kata dan juga anak akan mempelajari kosakata
yang bertujuan untuk meningkatkan jumlah kata yang dikuasai oleh anak.
Terdapat emapat macam kemampuan dasar berbahasa yaitu membaca, menulis,
berbicara, dan menyimak. Keempat kemampuan dasar tersebut saling berkaitan
satu sama lain.