Implentasi Kebijakan Distribusi Raskin Di Kelurahan Kranjingan Dan Antirogo Kecamatan Sumbersari Kabupaten Jember
Abstract
Skripsi ini bersi tentang implementasi kebijakan distribusi Raskin di kelurahan Kranjingan dan Antirogo Sumbersari kabupaten Jember. Bantuan Raskin ini memberikan pengaruh positif dalam implementasi kebijakan distribusi Raskin ini.Meskipun bantuan beras yang diterima oleh masing masing keluarga sasaran penerima manfaat hanya 5 kg/KK dimana jumlah itu jauh dari apa yang mereka harapkan dan tetap mengkondisikan mereka dalam keadaan miskin