Pembangunan Sosial
Abstract
Buku
Pembangunan Sosial ini merupakan pelengkap materi yang
disampaikan kepada mahasiswa melalui perkuliahan. Sekarang
ini, paradigma pembangunan sosial banyak diterapkan di
negara sedang berkembang, termasuk Indonesia. Oleh karena
itu, kehadiran buku kecil ini mudah-mudahan menambah
kekayaan ilmiah bagi mahasiswa khususnya dan pemerhati masalah pembangunan pada umumnya. Selama ini, buku-buku
pembangunan sosial banyak ditulis dalam bahasa Inggris dan
sangat sedikit dalam bahasa Indonesia. Bagi mahasiswa yang
kemampuan bahasa Inggrisnya akan mengalami kesulitan
sehingga banyak mahasiswa yang masih belum memahami
konsep dasar, definisi, strategi dari pembangunan sosial.
Buku ini hadir sebagai solusi dalam pembukaan tabir bagi
mahasiswa jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial pada khususnya
dan mahasiswa ilmu sosial pada umumnya sehingga mereka
dapat menangkap esensi dari materi pembangunan sosial.
Collections
- LSP-Books [895]