ANALISIS KINERJA OPERASIONAL PERUSAHAAN SEBAGAI BAHAN PERTIMBANGAN ALOKASI DANA KOMPENSASI TAMBAHAN PADA PT.MAYA MUNCAR DI BANYUWANGI
Abstract
Pada dasarnya, pendirian sebuah perusahaan bertujuan untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Secara umum, tujuan yang hendak dicapai oleh perusahaan adalah sama, hanya prioritasnya yang berbeda. Pencapaian tujuan perusahaan, bukanlah merupakan persoalan yang mudah bagi manajemen, sebab semakin berkembang suatu perusahaan maka akan semakin kompleks pula permasalahan yang akan Salah satu permasalahan yang sering dihadapi perusahaan adalah