Kebutuhan (Need) Terhadap Pelayanan Kesehatan Pada Penderita Penyakit Scabies Di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas Iia Jember
Abstract
Pelayanan kesehatan merupakan produk yang dihasilkan produsen dalam
bentuk barang atau jasa, pelaksanaannya harus menyeluruh tanpa memandang
status dan kedudukan bagi seluruh masyarakat Indonesia tidak terkecuali bagi
narapidana yang mengalami hukuman di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas)
dengan cara penyediaan fasilitas pelayanan kesehatan oleh pemerintah pada
Lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia.
Collections
- UT-Faculty of Public Health [2227]