Pengaruh Radiasi Extremely Low Frequency Magnetic field terhadap Daya Hantar Listrik (Nilai pH) sebagai Indikator Kedaluarsa Edamame
Abstract
Semakin besar intensitas (di atas 700 μT) dan lama paparan medan magnet
yang digunakan akan memperlambat penurunan kondisi fisik warna, aroma,
serta lendir dan uap air.
Semakin besar intensitas (di atas 700 μT) dan lama paparan medan magnet
ELF yang digunakan semakin menekan penurunan nilai rata-rata pH
edamame pada setiap pengukurannya. Sedangkan, semakin kecil intensitas
dan paparan medan magnet ELF menyebabkan penurunan pH yang
signifikan. Jadi ada pengaruh pemberian medan magnet ELF terhadap pH
edamame.