dc.description.abstract | Berdasarkan Hasil Praktek Kerja Nyata yang telah dilaksanakan, serta data - data yang terkumpul mengenai pelaksanaan Pelayanan Kepada Nasabah dalam Pemilihan Tabungan Masyarakat PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk. Unit Kasiyan Cabang Jember, dapat disimpulkan sebagai berikut :
1. Tahapan pembukaan rekening tabungan BRI syarat dan ketentuan dilakukan maksimal ± 30 menit yang harus dipenuhi dan dilakukan oleh Customer Service yaitu :
a. Menjelaskan produk tabungan sesuai kebutuhan nasabah. b. Mengisi formulir pembukaan rekening tabungan. c. Meneyerahkan kartu identitas diri. d. Mengisi setoran awal sesuai syarat produk tabungan yang dipilih. e. Menerima buku tabungan setelah diproses oleh customer service dan menerima bukti setoran awal.
PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero),Tbk. menyediakan berbagai produk tabungan yang memudahkan calon nasabah dengan kebutuhannyaberikut ini berbagai produk tabungan :
a. Simpedes b. Britama c. Britama Bisnis d. Britama Valas e. Britama Muda
f. Britama Rencana g. Simpedes TKI h. Tabungan BRI Simpel i. Tabungan Haji j. Tabungan BRI Junio
2. Tahapan layanan penyetoran tabungan dilakukan oleh Teller yaitu:
a. Menerima bukti setoran rangkap dua b. Input dan proses data transaksi ke dalam komputer c. Validasi dan paraf pada bukti setoran d. Menyerahkan bukti setoran kepada nasabah
Tahapan layanan penarikan tabungan dilakukan oleh Teller yaitu :
a. Menerima bukti penarikan, buku tabungan, KTP dari nasabah. b. Input dan proses transaksi kedalam komputer c. Validasi dan paraf bukti penarikan d. Menyerahkan buku tabungan, KTP, dan uang sesuai nominal penarikan
Tahapan layanan penutupan buku tabungan dilakukan oleh Customer Service :
a. Mengisi formulir penutupan,menerima buku tabungan, dan KTP b. Input dan validasi formulir penutupan rekening. | en_US |