Imunisasi di Puskesmas
Abstract
Imunisasi salah satu hal penting untuk pencegahan penyakit, pada awalnya hanya
diberikan untuk anak-anak. Namun saat ini imunisasi juga diberikan untuk orang dewasa.
Contohnya hepatitis, maningitis, typhoid dan lain-lain. Hal ini meenunjukkan betapa
bergunanya imunisasi walaupun orang dewasa relatif daya tahan tubuhnya sudah baik.
Pengembangan imunisasi masih terkendala terutama untuk pencegahan penyakit
yang disebabkan oleh virus walau banyak kasus menjadi fatal. Contoh demam berdarah.
Sehingga sampai saat ini imunisasi untuk demam berdarah belum dipakai. Hal ini patut
diketahui oleh mahasiswa kedokteran agar saat bertugas di puskesmas mereka sudah tahu
macam dan jenis vaksin, waktu pemberian, efek samping pemberian imunisasi yang tidak
diharapkan.
Collections
- LSP-Texbook [216]