Pemodelan Ketersediaan Air Pada Das Sampean Baru Dengan Menggunakan Model Mock Dan Model Tangki
Abstract
Daerah Aliran Sungai (DAS) adalah suatu wilayah daratan yang secara topografik dibatasi oleh punggung – punggumg gunung yang menampung dan
menyimpan air hujan untuk kemudian menyalurkannya ke laut melalui sungai
utama. DAS sangat berperan penting dalam ketersediaan air yang digunakan
untuk kepentingan pertanian, perkebunan dan lain sebagainya.
Collections
- UT-Faculty of Engineering [4096]