INTERFERENSI LEKSIKAL BAHASA MADURA TERHADAP BAHASA INDONESIA DALAM KARANGAN NARASI SISWA KELAS I SLTP 2 KALISAT KABUPATEN JEMBER TAHUN PELAJARAN 1998/1999
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan deskripsi objektif adanya interferensi leksikal bahasa Madura thd Bahasa Indonesia dlm karangan narasi siswa kelas 1 SLTPN 2 kalisat tahun pelajaran 1998/1999. Secara khusus penelitian ini berupaya mendeskripsikan interferensi leksikal importasi dan interferensi leksikal substitusi serta faktor2 yg mempengaruhinya.
Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan bahwa:
1. Dalam karangan narasi siswa kelas 1 yg berbahasa Indonesia ditemukan adanya interferensi leksikal importasi berupa: : kata kerja, kata benda, kata sifat, dan kata tugas.
2. Ditemukan pula interferensi leksikal substitusi berupa: : kata kerja, kata benda, kata sifat, dan kata tugas.
3. ditemukan faktor2 yg turut mempengaruhi terjadinya interferensi