Campur kode dalam tuturan masyarakat pedagang etnis cina di kabupaten jember.
Abstract
Latar belakang pemilihan masalah dalam judul skripsi ini adalah adanya gejalah campur kode yang dialami masyarakat cina dalam proses perdagangan dan kurangnya penguasaan terhadap bahasa yang dimiliki .Campur kode ini dibahas dengan tujuan dapat mendiskripsikan 1.Wujud campur kode berupa kata, frase ,klause.2. Faktor yang melatar belakangi wujud campur kode.