HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN METODE KOLASE DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA DINI DI PAUD NURUSSALAM SUMBEREJO AMBULU TAHUN 2015
Abstract
Pendidikan anak usia dini adalah suatu upaya yang ditujukan bagi anak sejak
lahir sampai dengan usia enam tahun yang dilakukan melalui pemberian rangsangan
pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani
agar anak memiliki kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih lanjut (Undangundang
Pendidikan No. 20 Tahun 2003 tentang Pendidikan Nasional). Pada usia 0-6
tahun anak mengalami suatu pertumbuhan dan perkembangan yang sedang
berlangsung, seperti perkembangan bahasa, motorik halus dan kasar, serta kognitif.
Semua perkembangan tersebut akan menjadi dasar bagi anak untuk perkembangan
selanjutnya.