ANALISIS PENGGUNAAN PIRANTI KOHESI DALAM KARANGAN ARGUMENTASI SISWA KELAS II SMU NEGERI KENCONG TAHUN AJARAN 2000/2001
Abstract
Hasil
penelitian ditemukan, jenis-jenis piranti kohesi dalam karangan meliputi: 1)
piranti kohesi pronomina, 2) piranti kohesi subtitusi 3) piranti kohesi elipsis, 4)
piranti kohesi konjungsi, dan 5) piranti kohesi leksikal. Ketidaktepatan
penggunaan piranti kohesi ynng terdapat dalam karangan siswa meliputi: 1)
piranti kohesi Pronomina, dan 2) piranti kohesi konjungsi. Berdasarkan hasil
temuan dalam penelitian ini maka diberikan saran kepada: 1) siswa,
her.jaknya lebih miningkatkan latihan yang intensif agar dapat menggunakan
piranti kohesi dengan tepat, sehingga memperoieh tulisan yang padu dari
runtut, 2) kepada guru bidang studi bahasa Indonesia, hendaknya lebih
memberikan motivasi dan latihan-latihan.