HUBUNGAN GAYA KEPEMIMPINAN PARTISIPATIF DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN TIDAK LANGSUNG PADA PERUSAHAAN KACANG SHANGHAI "GANGSAR" NGUNUT-TULUNGAGUNG
Abstract
Variabel motivasi kerja (Y) terdiri dari lima indikator, yaitu; keberhasilan pelaksanaan, pekerjaan itu sendiri, tanggung jawab, pengakuan dan pengembangan. Secara lebih rinci dapat diketahui melalui kategori setiap indikator. Indikator keberhasilan pelaksanaan mempunyai indikator sangat tinggi sebanyak 11 orang atau sebesar 36,7%, kategori tinggi sebanyak 15 orang atau sebesar 50% dan kategori sedang sebanyak 4 orang atau sebesar 13,3%. Indikator pekerjaan itu sendiri mempunyai kategori sangat tinggi sebanyak 21 orang atau sebesar 70%, kategori tinggi sebanyak 9 orang atau sebesar 30%. Indikator tanggung jawab mempunyai kategori sangat tinggi sebanyak 17 orang atau sebesar 56,7%, kategori tinggi sebanyak 9 orang atau sebesar 30% dan kategori sedang sebanyak 4 orang atau sebesar 13,3%. Indikator pengakuan mempunyai kategori sangat tinggi sebanyak 9 orang atau sebesar 30%, kategori tinggi sebanyak 12 orang atau sebesar 40%,